Friday , October 18 2024

Deddy Hasan

Libur Nataru Sudah Tiba, PLN Beri Tips Agar Nyaman Saat Liburan

JAKARTA – Momen Natal dan Tahun Baru 2024 bertepatan dengan liburan sekolah. Banyak masyarakat memanfaatkan kesempatan ini untuk berlibur keluar kota. PLN menghimbau masyarakat untuk memperhatikan keamanan instalasi listrik di rumah sebelum ditinggal bepergian General Manager PLN Unit Induk Distribusi (UID) Jakarta Raya, Lasiran mengingatkan pentingnya melakukan pengecekan instalasi listrik …

Baca Selanjutnya »

Mengolah  Sampah Kota Jadi Listrik Ramah Lingkungan , PLTSa Benowo Sumbang 12,204 GWh Energi Hijau di Jawa Timur

“Keberadan PLTSa ini selain memberikan listrik hijau untuk PLN juga membantu Pemerintah Kota Surabaya dalam mengatasi masalah sampah yang setiap harinya di Benowo bisa mencapai 1.600 Ton” SURABAYA – Komitmen PLN sebagai pemimpin terdepan transisi energi dibuktikan dengan terus menggali potensi listrik hijau dari berbagai potensi sumber Energi Baru Terbarukan, …

Baca Selanjutnya »

smelter Morowali Meledak, Pengamat Energi : Utamakan Keselamatan Karyawan ketimbang Kepentingan Investor

JAKARTA – Pengamat Ekonomi Energi UGM Fahmy Radhi mengungkapkan, meledaknya smelter di Morowali makin membuktikan bahwa investor smelter abaikan mining savety standar. Ada indikasi bahwa Pemerintah lebih mementingkan kepentingan investor ketimbang keselamatan kerja karyawan “Penerapan standar K3 seharusnya mengacu pada standar International, bukan standar Nasional maupun standar China. Investor China …

Baca Selanjutnya »

Anak Perusahaan PIEP, Maurel & Prom S.A Berhasil Akuisisi Wentworth Resources PLC di Mnazi Bay Development Area, Tanzania

JAKARTA – PT Pertamina Internasional Eksplorasi Produksi (PIEP), sebagai Regional Internasional Subholding Upstream Pertamina, melalui anak perusahaannya, Etablissements Maurel & Prom S.A. (M&P) mengkonfirmasi bahwa telah berhasil menyelesaikan proses akuisisi Wentworth Resources Plc (Wentworth) seperti yang diumumkan pada 5 Desember 2022 lalu. Aset ini dioperasikan oleh M&P bersama Tanzania Petroleum …

Baca Selanjutnya »

Sambut Natal, Perokris PLN Berbagi Kasih Kepada 6 Panti di Jabodetabek

JAKARTA – PT PLN (Persero) melalui Persekutuan Rohani Kristen (Perokris) berbagi kebahagiaan dan kasih dengan menyerahkan bantuan kepada anak-anak berkebutuhan khusus hingga panti jompo di enam lokasi di wilayah Jabodetabek. Bantuan tersebut terkumpul dari persembahan diakonia Perokris pegawai PLN di wilayah Jabodetabek. Penyelia pendidikan Yayasan Tri Asih, Yashinta Kartini mengungkapkan …

Baca Selanjutnya »

Cek Kesiapan Nataru, PLN Pastikan Pasokan Listrik Jakarta Aman dan Andal

JAKARTA – PT PLN (Persero) memastikan keamanan dan keandalan pasokan listrik saat malam Natal 2023. PLN terus menyiagakan personel di lokasi-lokasi ibadah untuk memastikan perayaan Natal 2023 berjalan dengan lancar. Direktur Utama PLN Darmawan Prasodjo saat mengecek kesiapan pasokan listrik malam Natal mengatakan, PLN terus menyiagakan seluruh sistem ketenagalistrikan selama …

Baca Selanjutnya »