Saturday , April 19 2025

Deddy Hasan

SKK Migas dan INPEX Masela Gelar FGD Bahas Proyek LNG Abadi

BOGOR – Sebagai kelanjutan dari Kick-Off Project Management Team Proyek LNG Abadi yang dilaksanakan pada tanggal 28 Desember 2023, Satuan Kerja Khusus Pelaksana Kegiatan Usaha Hulu Minyak dan Gas Bumi (SKK Migas) bersama Kontraktor Kontrak Kerja Sama (KKKS) INPEX Masela, Ltd., menyelenggarakan kegiatan Focus Group Discussion (FGD) Abadi LNG Project …

Baca Selanjutnya »

Pastikan Pasokan Listrik Selama Pemilu 2024 Aman, PLN Dirikan Posko Siaga Kelistrikan di Seluruh Indonesia

JAKARTA – Menjelang perhelatan Pemilihan Umum (Pemilu) 2024, PT PLN (Persero) memastikan sistem kelistrikan nasional dalam kondisi aman. PLN juga menetapkan masa siaga Pemilu dari tanggal 11-18 Februari 2024 dengan membentuk 1.853 posko siaga dan mengerahkan 81.591 personil siaga di seluruh daerah di tanah air. Direktur Utama PLN Darmawan Prasodjo …

Baca Selanjutnya »

SKK Migas Gandeng ISACA-IC dan ACFE-ICPerkuat Keamanan Siber dan Pemeriksaan Kecurangan Hulu Migas

JAKARTA – Satuan Kerja Khusus Pelaksana Kegiatan Usaha Hulu Minyak dan Gas Bumi (SKK Migas) bersama Information Systems Audit and Control Association Indonesia Chapter (ISACA-IC) dan Association of Certified Fraud Examiners Indonesia Chapter (ACFE-IC) menjalin kerja sama dalam memperkuat sistem teknologi informasi, keamanan siber, serta pemeriksaan kecurangan di sektor hulu …

Baca Selanjutnya »

PGN LNG Indonesia dan Hoegh LNG Lampung Sepakat Optimalkan Kerjasama Komersial & Pemanfaatan FSRU Lampung

Jakarta – PT PGN LNG Indonesia (“PLI”) selaku Anak Perusahaan Subholding Gas Pertamina, PT PGN Tbk (“PGN”) dan PT Hoegh LNG Lampung (“HLL”) melaksanakan kesepakatan baru untuk lebih mengoptimalkan kerjasama kedua belah pihak dalam pengelolaan Terminal LNG FRSU Lampung. Kesepakatan tersebut ditandatangani pada Senin, 5 Februari 2024 di Jakarta yang …

Baca Selanjutnya »

Pertamina EP Tanjung Field Dukung Pengembangan Ekonomi dan Kapasitas Perempuan Melalui Program CSR Kuas Jirak

TABALONG – PT Pertamina EP (PEP) Tanjung Field Regional Kalimantan Subholding Upstream Pertamina, berhasil mendukung pengembangan potensi Desa Jirak sebagai sentra penghasil ikan tawar melalui Program Kuas Jirak, sebuah program CSR atau program pengembangan masyarakat (PPM) perusahaan. Penamaan Kuas Jirak merupakan singkatan dari Kelompok Usaha Acil Desa Jirak (Kuas Jirak). …

Baca Selanjutnya »

Penjualan REC Meningkat 101% pada 2023, CESS: PLN Sukses Penuhi Kebutuhan Listrik Hijau Bagi 269 Pelanggan Bisnis dan Industri

JAKARTA— Direktur Eksekutif CESS (Center for Energy Security Studies) Ali Ahmudi Achyak memberikan catatan positif atas kinerja PT PLN (Persero) dalam langkah bisnis dan pelayanan yang luar biasa terkait penyediaan energi bersih menyusul meningkatnya penjualan Renewable Energy Certificate (REC) pada 2023. “Pentingnya REC sebagai langkah dekarbonisasi, terutama di sektor industri dan …

Baca Selanjutnya »

Petani dan Pelaku Usaha Penggilingan Padi di Cikarang Hemat Puluhan Juta Per Bulan dari Program Electrifying Agriculture PLN

JAKARTA – Program electrifying agriculture (EA) mampu meningkatkan pendapatan para petani dan pengusaha padi di wilayah Pabayuran, Cikarang, Jawa Barat. Program unggulan PLN selain mampu mendorong efisiensi dan produktivitas juga meningkatkan kesejahteraan petani. Barudin, salah satu pelaku usaha penggilingan padi di wilayah Pabayuran merasakan berbagai manfaat dari program EA yang …

Baca Selanjutnya »

Kiprah Elnusa dalam Peningkatan Produksi Gas di Prabumulih Field

JAKARTA – PT Elnusa Tbk (ELNUSA IDX: ELSA), Perusahaan jasa energi terkemuka yang tergabung dalam Subholding Upstream Pertamina turut berkiprah pada peningkatan produksi gas di Prabumulih Field yang dikelola PT Pertamina EP (PEP) Prabumulih Field sebagai bagian dari PT Pertamina Hulu Rokan (PHR) Regional Sumatra Zona 4 Subholding Upstream Pertamina. …

Baca Selanjutnya »