Saturday , November 23 2024

Deddy Hasan

Gas Bisa Jadi Pilihan Sebagai Energi Transisi Untuk Sektor Ketenagalistrikan

Produksi gas alam yang berlimpah dapat dimanfaatkan sebagai jalan tengah energi transisi dengan secara bertahap melakukan konversi pembangkit listrik batubara(PLTU) ke pembangkit listrik Tenaga Gas Uap (PLTGU). Selain ramah lingkungan, dengan bahan bakar gas opersional pembangkit lebih efisien dan dapat mengurangi emisi CO2.   JAKARTA – Pemanfaatan gas untuk sektor …

Baca Selanjutnya »

Menjadi Central Hub di Asia pada 2030, Perta Arun Gas Tandatangani Development Cooperation Agreement dengan Aslan Energy Capital

JAKARTA – Sebagai implementasi visi perusahaan menjadi perusahan regasifikasi dan LNG Hub kelas dunia, PT Perta Arun Gas (PAG) yang merupakan anak Perusahaan PT Pertamina Gas menandatangani Development Cooperation Agreement (DCA) dengan Aslan Energy Capital Pte Ltd., Singapura (AEC) terkait dengan pembangunan, Pengembangan dan pengoperasian fasilitas pemrosesan Blue Ammonia yang …

Baca Selanjutnya »

Siapkan Pasokan Listrik Andal, PLN Dukung Hilirisasi untuk Wujudkan Ekosistem Industri EV di Indonesia

JAKARTA – PT PLN (Persero) mendukung penuh berbagai upaya mempercepat ekosistem kendaraan listrik guna mewujudkan Indonesia emas 2045. Dukungan tersebut ditunjukkan dengan upaya PLN menyiapkan pasokan listrik dan infrastruktur pendukung kendaraan listrik seperti Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum (SPKLU) dan Stasiun Penukaran Baterai Kendaraan Listrik Umum (SPBKLU). Menteri Investasi/Kepala Badan …

Baca Selanjutnya »

Teken MoU, PLN Siap Pasok Kawasan Industri Untuk Pengembangan Green Hydrogen dan Green Ammonia

JAKARTA – PT PLN (Persero) siap mendukung hilirisasi energi bersih lewat pengembangan green hydrogen dan green amonia di Indonesia. Komitmen ini diwujudkan dengan penandatanganan Memorandum of Understanding (MoU) antara PLN yang diwakili oleh Direktur Retail dan Niaga PLN, Edi Srimulyanti dan Augustus Global Investment GmbH (AGI) yang diwakili oleh Chairman …

Baca Selanjutnya »

Polusi Jakarta: Guru Besar Undip Soroti Penggunaan Kendaraan Pribadi

JAKARTA— Guru Besar Ilmu Lingkungan Hidup Universitas Diponegoro Prof Sudharto P Hadi menyoroti membeludaknya jumlah kendaraan pribadi di Ibu Kota Jakarta yang berakibat pada peningkatan polusi udara. Dia memaparkan, tingginya angka penggunaan kendaraan pribadi mengakibatkan kemacetan lalu lintas dan polusi udara. “Emisi gas buang dari mesin berbahan bakar minyak itu berdampak …

Baca Selanjutnya »

Spouse Program ASEAN Ministers on Energy Meeting ke-41 di Bali, Istri Dirut PLN Dukung Pelaku Kesenian Bali

BALI – Gelaran ASEAN Ministers on Energi Meeting (AMEM) ke-41 di Nusa Dua, Bali tak sekadar jadi ajang pameran energi kelistrikan Indonesia. Melalui Spouse Program yang merupakan acara khusus bagi pasangan pimpinan delegasi, energi kebudayaan Indonesia lewat produk-produk kesenian dan UMKM lokal turut dipromosikan. Srikandi Energi Indonesia menjadi tuan rumah …

Baca Selanjutnya »

PHI Dukung Rehabilitasi Orangutan Sebelum Lepasliar di Kalimantan Timur

JAKARTA – PT Pertamina Hulu Indonesia (PHI) berkolaborasi dengan Yayasan Penyelamatan Orangutan Borneo (Yayasan BOS) menjalankan Program Rehabilitasi Orangutan yang berlokasi di Pusat Rehabilitasi Samboja Lestari, Kalimantan Timur. Sejak tahun 2021, program ini telah mengadopsi tiga individu orangutan bernama Bagus, Ecky dan Pedrosa yang akan dilepasliarkan kembali ke habitat mereka …

Baca Selanjutnya »