BANDUNG – PT PLN (Persero) dengan tiga perusahaan listrik asal Malaysia, Laos dan Thailand membahas peluang adanya sistem interkoneksi listrik antar negara-negara Asia Tenggara pada ASEAN Ministers on Energy Meeting (AMEM) ke-41 di Bali, Kamis, (24/8). Penjajakan awal ini dilakukan untuk mendukung semangat dalam menjaga ketahanan energi di kawasan Asia …
Baca Selanjutnya »PLTGU Muara Karang Jadi Pionir dalam Pengurangan Emisi Gas Buang di Indonesia
JAKARTA – Pembangkit Listrik Tenaga Gas Uap (PLTGU) Muara Karang terus meningkatkan upayanya dalam menjaga dan meningkatkan kelestarian lingkungan. Melalui berbagai teknologi dan inovasi yang dilakukan, pembangkit listrik bertenaga gas ini mampu beroperasi secara efisien. PLTGU Muara Karang bahkan menjadi pionir bagi seluruh unit pembangkit di Indonesia dalam Sertifikat Pengurangan …
Baca Selanjutnya »Dukung Produksi Migas Nasional, Dirut PHI : Pertamina Hulu Indonesia Catat Kinerja Positif di Semester I-2023
“Hingga Juni 2023 PHI berhasil mencapai produksi minyak sebesar lebih dari 61 ribu barel per hari (MBOPD). Sementara produksi gas PHI mencapai lebih dari 740 juta standar kaki kubik (MMSCFD) dan mampu melebihi target Perusahaan”. JAKARTA – Direktur Utama PT Pertamina Hulu Indonesia (PHI) John Anis memaparkan strategi dalam menghadapi …
Baca Selanjutnya »Dukung Peran Media Yang Profesional, Pertamina Hulu Indonesia Gelar Bincang Asik Soal Migas 2023
JAKARTA – PT Pertamina Hulu Indonesia (PHI) kembali menggelar kegiatan Bincang Asik Soal Migas Ala PHI atau dikenal dengan singkatan BASO IGA PHI pada Kamis (24/08/23) di El Professor, Jakarta Selatan. Kegiatan ini diikuti oleh media massa nasional yang tergabung dalam Energi and Mining Editor Society (E2S). BASO IGA PHI …
Baca Selanjutnya »Anti Polusi dan Ramah Lingkungan , Pakai Motor Listrik Hemat Biaya Operasional Hingga 75 Persen
JAKARTA – Upaya PT PLN (Persero) untuk terus memperluas ekosistem kendaraan listrik membuat motor listrik kini banyak menjadi pilihan masyarakat. Selain ramah lingkungan, masyarakat mulai beralih menggunakan motor listrik karena lebih hemat dari sisi biaya operasional maupun perawatannya. Ananda Omesh, aktor yang juga menjadi salah satu pengguna motor listrik sejak …
Baca Selanjutnya »Jelang Opening FIBA World Cup 2023, PLN Cek Kesiapan Listrik Indonesia Arena
JAKARTA – General Manager PLN Unit Induk Distribusi Jakarta Raya, Lasiran melakukan inspeksi dan tinjauan langsung ke Indonesia Arena, Senayan, untuk memastikan kelistrikan jelang opening ceremony FIBA World Cup 2023 yang akan digelar tanggal 25 Agustus 2023. Dalam pertandingan yang akan digelar dari tanggal 25 Agustus sampai 3 September 2023, …
Baca Selanjutnya »Dorong Pertumbuhan Ekonomi Lewat Sektor Ketenagalistrikan, PLN Nusantara Power Ikuti IEE Series 2023
Jakarta, 24 Agustus. PLN Nusantara Power terus mendukung tercapainya implementasi nilai-nilai keberlanjutan di Indonesia, khususnya pada industri ketenagalistrikan. Melalui ajang Indonesia Energy & Engineering Series 2023 (IEE Series 2023), PLN NP menjadi salah satu dari exhibitor yang terdiri dari lebih dari 2100 perusahaan yang berasal dari 36 negara. Gelaran ini …
Baca Selanjutnya »Mengenal CEMS dan ESP, Teknologi PLN IP Jaga PLTU Rendah Emisi
JAKARTA—Adopsi teknologi ESP dan CEMS pada Pembangkit Listrik Tenaga Uap (PLTU) di sekitar Jakarta telah dilakukan meski masih sering dituding sebagai penyebab polusi udara di Ibu Kota. Direktur Utama PLN Indonesia Power (PLN IP) Edwin Nugraha Putra menjelaskan bahwa pembangkitan listrik di sekitar ibu kota telah dilengkapi dengan teknologi ramah lingkungan. …
Baca Selanjutnya »Total Solution Jasa Seismik Elnusa Giat Topang Ketahanan Energi Nasional
JAKARTA – PT Elnusa Tbk (Elnusa) perusahaan jasa energi terkemuka yang tergabung dalam Subholding Upstream Pertamina, telah berkiprah sejak tahun 1972 dalam kegiatan survei seismik demi mendukung upaya eksplorasi hulu minyak dan gas bumi (migas) di Indonesia. Seperti visinya menjadi perusahaan solusi total jasa energi, Elnusa juga memiliki Total Solution …
Baca Selanjutnya »Soal Polusi Udara, Pengamat: Politisi Jangan Jadikan PLTU Kambing Hitam
JAKARTA—Sejumlah kalangan mengimbau kepada para politisi untuk tidak menjadikan PLTU sebagai kambing hitam meningginya polusi di Ibu Kota Jakarta. Pakar komunilogi dari Universitas Pelita Harapan Emrus Sihombing mengatakan sekarang banyak politisi yang menggunakan isu publik sebagai ajang kampanye di media massa. “Sekarang yang lagi ramai, politisi ikut-ikutan bahas polusi udara,” katanya …
Baca Selanjutnya »