Sunday , April 20 2025

Deddy Hasan

Di Hadapan Presiden, PLN Paparkan Konsep Transisi Energi Menuju COP28 Pada Acara Puncak Festival LIKE 2023

JAKARTA – PT PLN (Persero) menekankan komitmen dalam menjalankan transisi energi di hadapan Presiden Republik Indonesia, Joko Widodo, para menteri dan pejabat setingkat menteri di acara puncak Festival Lingkungan, Iklim, Kehutanan, Energi Baru Terbarukan (LIKE) di Indonesia Arena, Senayan pada Senin, (18/9). Komitmen yang disampaikan di acara Kementerian Lingkungan Hidup …

Baca Selanjutnya »

Dewan Energi Nasional Dukung Pemanfaatan Gas Bumi Rumah Tangga dan Industri PGN Group di Kota Batam

BATAM – PT Perusahaan Gas Negara Tbk (“PGN”) selaku Subholding Gas Pertamina bersama anak usahanya PT Gagas Energi Indonesia (“Gagas”) menerima kunjungan kerja Dewan Energi Nasional (“DEN”) ke Kota Batam. Kunjungan kerja tersebut dilakukan oleh DEN sebagai salah bentuk pengawasan terhadap implementasi kebijakan pemanfaatan gas bumi untuk sektor rumah tangga …

Baca Selanjutnya »

Terapkan Prinsip ESG, PLN Dorong Ekonomi Masyarakat Melalui Pemanfaatan FABA

JAKARTA – PT PLN (Persero) melalui Subholding PLN Indonesia Power mendorong kemandirian ekonomi masyarakat melalui pemanfaatan abu sisa pembakaran batu bara atau Fly Ash Bottom Ash (FABA) dari pembangkit listrik. Pemanfaatan FABA ini sejalan dengan prinsip Environmental, Social and Governance (ESG) dalam menciptakan pembangunan ekonomi yang berkelanjutan. Direktur Jenderal Pengelolaan …

Baca Selanjutnya »

Kembangkan Biomassa, Cara PLN Tekan Emisi Karbon Sekaligus Merehabilitasi Lahan

JAKARTA – PT PLN (Persero) melakukan pengembangan biomassa sebagai bahan baku alternatif energi bersih untuk mengurangi emisi karbon, salah satunya melalui program co-firing atau substitusi sebagian batu bara Pembangkit Listrik Tenaga Uap (PLTU) dengan biomassa dari tanaman energi. Selain mampu membantu meningkatkan produktivitas lahan, upaya ini juga mampu menggerakkan ekonomi …

Baca Selanjutnya »