Friday , October 18 2024

Deddy Hasan

Konsisten Mendukung Ketahanan Energi Nasional, Elnusa Raih Dua Kategori Penghargaan E2S Award 2022

Jakarta,Fokusenergi.com – PT Elnusa Tbk (Elnusa) perusahaan terkemuka penyedia jasa energi terkemuka meraih 2 penghargaan dalam penganugerahan Energy & Mining Editor Society (E2S) Award 2022, pada Selasa (13/12/2022), di Bimasena Club, The Dharmawangsa Jakarta. Penghargaan pertama diraih oleh Direktur Utama Elnusa, John Hisar Simamora pada ketegori ‘Best CEO Oil & …

Baca Selanjutnya »

Dukung Ekosistem Kendaraan Listrik, Anggota Komisi VII DPR RI Resmikan SPKLU PLN di Jawa Tengah

Semarang, FokusEnergi.com- Sejumlah anggota Komisi VII Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) RI bersama Direktur Distribusi PLN, Adi Priyanto meresmikan Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum (SPKLU) di Kantor PLN Unit Induk Distribusi Jawa Tengah dan Daerah Istimewa Yogyakarta, pada Jumat (09/12). Adapun Anggota Komisi VII DPR RI yang hadir yaitu Bambang Dwi …

Baca Selanjutnya »

Agresif Temukan Sumber Daya Gas, Pertamina Dukung Komitmen Transisi Energi Ramah Lingkungan

Jakarta,FokusEnergi.com – PT Pertamina Hulu Energi (PHE), sebagai Subholding Upstream Pertamina, terus berupaya meningkatkan kinerja untuk mendukung ketahanan energi nasional. PHE juga terus memberikan upaya maksimal untuk memenuhi kebutuhan energi dalam negeri. Berdasarkan Rencana Umum Energi Nasional (RUEN), komposisi bauran besaran energi Indonesia diperkirakan akan didominasi oleh Energi Baru Terbarukan …

Baca Selanjutnya »

Jalankan Visi Menteri BUMN, Dirut PLN Dinobatkan Jadi CEO of The Year

Jakarta,FokusEnergi.com – Direktur Utama PT PLN (Persero), Darmawan Prasodjo dinobatkan sebagai CEO of The Year. Penghargaan ini diberikan atas kepemimpinannya dalam melakukan transformasi layanan di tubuh PLN melalui digitalisasi, strategi pertumbuhan bisnis dan keuangan serta orientasi pada sustainabilitas sehingga meningkatkan kepuasan pelanggan. Selain itu, PLN juga meraih penghargaan Excellent Service …

Baca Selanjutnya »

Ada 25 Kampoeng PLN Mobile, Digitalisasi Layanan PLN Makin Dikenal Pelanggan Jawa Timur

Surabaya,FokusEnergi.com – Sebagai upaya meningkatkan customer experience terhadap layanan PLN di wilayah PLN UID Jawa Timur, PLN menggagas program Kampoeng PLN Mobile. Melalui program ini, PLN membuat kawasan yang mana pada daerah tersebut 100% penduduk menggunakan aplikasi PLN Mobile dan secara aktif memanfaatkan fitur-fitur yang ada didalamnya. Di Jawa Timur, …

Baca Selanjutnya »

Jaga Lingkungan, PTBA Rehabilitasi Daerah Aliran Sungai 5.197 Hektar

Jakarta,FokusEnergi.com – Sebagai perusahaan yang memegang Izin Pinjam Pakai Kawasan Hutan (IPPKH), PT Bukit Asam Tbk (PTBA) memiliki kewajiban untuk melakukan Rehabilitasi Daerah Aliran Sungai (DAS). Sesuai dengan SK Rehabilitasi DAS dari Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK), Rehabilitasi DAS hingga saat ini telah dilakukan PTBA di 33 desa yang …

Baca Selanjutnya »

Bantuan Pasang Baru Listrik PLN, 1.920 Rumah Tangga di Papua Dapat Penerangan Gratis

Nabire,FokusEnergi.com – PT PLN (Persero) bersama dengan Pemerintah dan DPR menuntaskan bantuan penyambungan listrik gratis kepada 1.920 rumah tangga tidak mampu yang tersebar di Provinsi Papua, Papua Barat, Papua Tengah, Papua Barat Daya dan Papua Selatan. Program Bantuan Pasang Baru Listrik (BPBL) ini diberikan sebagai komitmen negara memberikan akses listrik …

Baca Selanjutnya »

Cofiring Biomassa dan Teknologi Jadi Pilihan PLN untuk Memimpin Transisi Energi

52 Pembangkit Listrik Tenaga Uap (PLTU) akan diuji coba menggunakan campuran biomassa atau co-firing. 27 PLTU sudah berhasil melakukan uji co-firing sebesar 6 persen untuk bahan bakar operasional pembangkit. Jakarta,FokusEnergi.com – Mewujudkan Transisi energi menuju karbon netral di tahun 2060 menjadi pilihan PLN. Berbagai upaya terus dilakukan untuk menekan emisi …

Baca Selanjutnya »

Kilang Balikpapan Berhasil Bangkitkan EDG Energization

Jakarta,FokusEnergi.com- Pertamina melalui salah satu anak usaha PT. Kilang Pertamina Internasional yakni PT. Kilang Pertamina Balikpapan (PT KPB) kembali melaksanakan milestone penting dalam proyek RDMP Balikpapan dengan berhasil membangkitkan Emergency Diesel Generator (EDG) atau EDG Energization. Pembangkitan EDG menjadi langkah awal dalam aktivitas Black Start Up RDMP Balikpapan dengan improvement …

Baca Selanjutnya »

Lampaui Target, Kementerian ESDM Sambung Listrik 304 Rumah Tangga Tidak Mampu di Nabire

Nabire, FokusEnergi.com – Pemerintah melalui Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) menyambung listrik gratis kepada sebanyak 304 warga di Nabire, Papua Tengah melalui Program Bantuan Pasang Baru Listrik (BPBL). Pemasangan BPBL di Papua Tengah ini melebihi target sebesar 6%, dimana sebelumnya ditargetkan sebanyak 285 penerima manfaat. Direktur Pembinaan Program …

Baca Selanjutnya »