Friday , November 22 2024

BREAKING NEWS

Diresmikan Presiden Jokowi, PLN Pastikan Keandalan Pasokan Listrik untuk Pabrik Baterai Anoda di KEK Kendal

KENDAL – PT PLN (Persero) berkomitmen menghadirkan listrik andal untuk operasional pabrik baterai anoda lithium yang baru saja diresmikan oleh Presiden Joko Widodo pada Rabu (07/08) di Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) Kendal, Jawa Tengah. Hal ini merupakan wujud dukungan PLN kepada pemerintah dalam mendukung hilirisasi industri mineral dan pengembangan ekosistem …

Baca Selanjutnya »

ExxonMobil Indonesia dan SKK Migas Mencapai Pengapalan ke-1000 dan Produksi Kumulatif 660 Juta Barel Minyak dari Blok Cepu

Jakarta – ExxonMobil Cepu Limited (EMCL) dan SKK Migas mengumumkan pengapalan (lifting) ke-1.000 minyak mentah dari Lapangan Banyu Urip dan Kedung Keris, Blok Cepu, pada Selasa (13/8/2024). Pengapalan ini sekaligus menandai total produksi kumulatif lebih dari 660 juta barel minyak melalui operasi produksi yang aman, andal, dan efisien. Jumlah produksi …

Baca Selanjutnya »

Menteri ESDM Resmikan Operasional Prototipe Kapal Dual Fuel Milik Pertamina Hulu Mahakam

BALIKPAPAN – Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Arifin Tasrif bersama Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi meresmikan operasional Prototype Diesel Dual Fuel (DDF) Crewboat milik PT Pertamina Hulu Mahakam (PHM). Peresmian dilakukan di Pelabuhan Somber Balikpapan, Kalimantan Timur, Senin (12/8/2024). Hadir dalam peresmian tersebut Menteri ESDM Arifin Tasrif bersama …

Baca Selanjutnya »

KLHK Anugerahi JOB Tomori Penghargaan Pendukung Proklim 2024

JAKARTA – JOB Pertamina Pertamina Medco E&P Tomori Sulawesi (JOB Tomori), bagian dari Zona 13 Regional Indonesia Timur Subholding Upstream Pertamina, dianugrahi Penghargaan Pendukung Program (Program Kampung Iklim) 2024 dari Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan, atas inisiatifnya memberdayakan petani dalam program pertanian berkelanjutan di Desa Sumberharjo, Kecamatan Moilong, Kabupaten Banggai, …

Baca Selanjutnya »

PLN Nusantara Power Raih 5 Penghargaan ESG Initiatives Award 2024

Jakarta – PLN Nusantara Power mengukuhkan dirinya sebagai perusahaan yang telah menerapkan kinerja operasional yang baik dan berlandaskan pada prinsip Environtmental, Sustainibility, dan Governance atau ESG. Hal ini ditunjukan melalui Raihan 5 (lima) penghargaan ESG Initiative Awards 2024. PLN NP dinilai telah menerapkan Good Corporate Governance (GCG) secara terintegrasi sebagai …

Baca Selanjutnya »

PLN Lakukan Berbagai Inisiatif Jalankan Arahan Presiden Untuk Mitigasi Perubahan Iklim

Jakarta – Presiden Joko Widodo mengajak seluruh pihak untuk memitigasi perubahan iklim. Hal ini penting untuk tetap menjaga kualitas kehidupan, serta menghindari bencana alam maupun krisis pangan. “Saya sangat mengapresiasi, sangat menghargai kepedulian dari tokoh masyarakat, dari masyarakat sipil terhadap hal yang berkaitan dengan lingkungan dan mengatasi dampak perubahan iklim. …

Baca Selanjutnya »