Jakarta – Komitmen PT PLN (Persero) dalam mempercepat transisi energi nasional kembali mendapat sorotan positif. Dalam ajang Indonesia Best Electricity Award (IBEA) 2025, PLN memperoleh apresiasi berupa penghargaan sebagai Leading National Company Committed for Implementing Energy Transition in Indonesia atas komitmen dan keseriusannya dalam mendorong akselerasi transisi energi di Indonesia. …
Baca Selanjutnya »Walikota Tangsel Benyamin Davnie : Saya Minta Maaf Belum Bisa Berikan Solusi Terbaik Tangani Banjir Maharta
Tangerang Selatan – Walikota Tangerang Selatan Benyamin Davnie didampingi oleh Dinas PUPR, Dinas SDA, Camat dan Lurah Pondok Kacang Timur melakukan peninjauan banjir di Perumahan Pondok Maharta, Pondok Aren Selasa (8/7/2025). Banjir yang melanda Perumahan Pondok Maharta kali ini cukup parah karena berdampak sangat serius bagi warga 3 RW, yaitu …
Baca Selanjutnya »Pertamax Turbo Drag Fest 2025 Tancap Gas dari Yogyakarta, Yuk Daftar Sekarang!
Jakarta – Setelah sukses menyelenggarakan Pertamax Turbo Drag Fest 2024, Pertamina Patra Niaga kembali menyelenggarakan Drag Fest 2025, Putaran I akan dimulai di Lapangan Udara Gading Wonosari, Yogyakarta tanggal 19 -20 Juli 2025. Corporate Secretary Pertamina Patra Niaga, Heppy Wulansari mengatakan gelaran Pertamax Turbo Drag Fest 2025 menjadi bentuk komitmen …
Baca Selanjutnya »RDP Komisi XII, Pertamina Dukung Pemerintah Akselerasi Target Lifting Migas 2025
Jakarta — Komisi XII DPR RI menggelar Rapat Dengar Pendapat (RDP) bersama Dirjen Migas Kementerian ESDM, SKK Migas, BPH Migas, dan Pertamina membahas asumsi makro sektor ESDM yang realistis dan adaptif terhadap dinamika global serta mampu menjawab kebutuhan masyarakat dan mendukung pertumbuhan ekonomi. “Sektor migas memegang peranan sangat penting dalam …
Baca Selanjutnya »Presiden Prabowo Resmikan Proyek Ekosistem Baterai Listrik, Pertamina NRE Ambil Peran Utama di Industri Hijau
Jakarta – Presiden Prabowo Subianto meresmikan groundbreaking ekosistem industri baterai kendaraan listrik terintegrasi di Karawang, Jawa Barat, pada Minggu (29/6). Proyek ini merupakan bagian dari konsorsium strategis antara ANTAM, Indonesia Battery Corporation (IBC), dan CBL. Kapasitas baterai yang akan diproduksi dalam ekosistem industri kendaraan listrik ini akan mencapai 6,9 GWh …
Baca Selanjutnya »Sekjen Gapensi Serukan Inklusivitas Kontraktor Lokal Dalam Proyek Ekosistem Baterai EV
JAKARTA – Ground Breaking Proyek Pembangunan Ekosistem Baterai Electric Vehicle (EV) dilakukan oleh Presiden RI Prabowo Subianto di Karawang, Minggu (29/6/2025), yang melibatkan perusahaan China, Ningbo Contemporary Brunp Legend Co Ltd (CBL), subsidiari Contemporary Amperex Technology Co Ltd (CATL). Menanggapi hal tersebut, Sekjen Gabungan Pelaksana Konstruksi Nasional Indonesia (Gapensi), La …
Baca Selanjutnya »Presiden Prabowo Resmikan 55 Proyek Pembangkit EBT, Termasuk Program Lisdes PLN
Bondowoso – Presiden Republik Indonesia, Prabowo Subianto meresmikan pengoperasian dan pembangunan 55 proyek energi baru terbarukan (EBT) yang dibangun Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM), PT PLN (Persero), dan Swasta secara serentak di 15 provinsi di Indonesia. Peresmian serentak ini dilakukan terpusat di pembangkit listrik tenaga panas bumi (PLTP) …
Baca Selanjutnya »Prioritaskan Keamanan, Pertamina Evakuasi Pekerja dari Timur Tengah
Jakarta – PT Pertamina Internasional Eksplorasi dan Produksi (PIEP) berhasil mengevakuasi tujuh perwira (pekerja) dari wilayah rawan konflik di Timur Tengah, khususnya dari Basra, Irak. Proses evakuasi ini dilakukan sebagai langkah antisipatif terhadap meningkatnya ketegangan geopolitik di kawasan. Plt Direktur Utama PIEP, Julius Wiratno, menjelaskan bahwa proses evakuasi telah dimulai …
Baca Selanjutnya »Presiden Prabowo Resmikan Bali International Hospital, Pertamina Hadirkan Fasilitas Kesehatan Kelas Dunia
Denpasar – Presiden Prabowo Subianto meresmikan Bali International Hospital (BIH) yang dikelola anak usaha Pertamina, PT Pertamina Bina Medika Indonesia Healthcare Corporation (IHC) dengan fasilitas kesehatan berstandar internasional. Pembukaan secara resmi BIH merupakan bagian dari peresmian tahap 1 Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) Sanur, di Denpasar, Rabu, 25 Juni 2025. Pada …
Baca Selanjutnya »Grup United Tractors Raih Penghargaan HR Asia Best Companies To Work For In Asia 2025
Jakarta – Lingkungan kerja yang sehat, aman, dan berdaya merupakan fondasi utama dalam membangun organisasi yang tangguh dan berkelanjutan. Prinsip ini terus dijunjung tinggi oleh PT United Tractors Tbk (UT) bersama anak usahanya, yaitu PT Pamapersada Nusantara (PAMA), PT Kalimantan Prima Persada (KPP Mining), dan PT Komatsu Remanufacturing Asia (KRA), …
Baca Selanjutnya »
FOKUS ENERGI Berita Energi Terkini