Friday , November 22 2024

BREAKING NEWS

Go Global, PHE Sukses Raih Penghargaan Taiwan Innotech Expo

TAIPEI – PT Pertamina Hulu Energi (PHE), selaku Subholding Upstream Pertamina, membuktikan komitmennya terhadap pemenuhan kebutuhan energi yang salah satunya pengelolaan mature field dan aset. Menjawab tantangan itu, PHE terus melakukan inovasi pengelolaan mature asset. Inovasi tersebut menjadi unggulan di panggung internasional melalui penghargaan Taiwan Innotech Expo (TIE) 2023, yang …

Baca Selanjutnya »

PLN Raih Apresiasi Inovasi Komunikasi dan Informasi Terbaik pada Local Media Summit 2023

JAKARTA – PT PLN (Persero) meraih penghargaan pada Local Media Summit (LMS) 2023. Melalui capaian ini, Perseroan dinilai sukses berinovasi dalam melakukan komunikasi dan memberikan informasi kepada publik. CEO Suara.com, Suwarjono mengatakan, LMS 2023 yang dihelat Suara.com dan International Media Support (IMS) ini mengapresiasi kementerian, perusahaan hingga lembaga yang berkontribusi …

Baca Selanjutnya »

ITPLN Sinergi Dengan Kementerian Kominfo Perkuat Literasi Digital dan Edukasi Publik

JAKARTA – Institut Teknologi PLN (ITPLN) dan Kementerian Komunikasi dan Informatika (Kominfo) sepakat untuk memperkuat literasi digital dan edukasi publik. Hal itu tertuang dalam nota kesepahaman yang ditandatangani oleh Rektor ITPLN Prof. Dr. Ir. Iwa Garniwa M.K. M.T., dan Sekretaris Jenderal (Sekjen) Kominfo Mira Tayyiba, ST,. MSEE, di Ruang Pembangkit …

Baca Selanjutnya »

MKI dan ITPLN Selenggarakan Lomba Menulis Essay

JAKARTA – Menyambut Hari Listrik Nasional ke 78 tahun Masyarakat Ketenagalistrikan Indonesia (MKI) bersama Institut Teknologi PLN (ITPLN) dan didukung majalah ETECHNO menyelenggarakan lomba menulis essay bagi pelajar SMA/SMK/sederajat se Indonesia. Lomba yang dikemas dengan tajuk AMPERE (Ajang Menulis Pengembangan Teknologi dan Energi ini mengambil tema Pemanfaatan Teknologi Informasi Untuk …

Baca Selanjutnya »

INACRAFT 2023 Dibuka Presiden, UMKM Binaan PLN Dari Papua Hingga Sumatra Dibanjiri Pembeli!

JAKARTA – Gelaran Jakarta International Handicraft Trade Fair (INACRAFT) 2023 resmi dibuka oleh Presiden Republik Indonesia Joko Widodo (Jokowi) di Jakarta Convention Center (JCC), Rabu (4/10). PT PLN (Persero) mendukung penuh acara tahunan dikalangan pengrajin handicraft dan pemerhati bidang kerajinan ini dengan menghadirkan UMKM binaan terbaik dari Papua hingga Sumatra, …

Baca Selanjutnya »

Inovasi Pengendalian Discrepancy (Losses Gas), Pertagas Raih Penghargaan Kementerian ESDM

JAKARTA – PT. Pertamina Gas (Pertagas) sebagai salah satu afiliasi Sub Holding Gas Pertamina meraih penghargaan Dharma Karya dari Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral pada hari Senin (2/10) di Kantor Sekretariat Kementerian ESDM. Menteri ESDM Republik Indonesia Arifin Tasrif menyerahkan secara langsung penghargaan tersebut kepada General Manager Operation West …

Baca Selanjutnya »

Whoosh Diresmikan, 3 Lapis Listrik Suplai Stasiun Halim

JAKARTA – Kereta Cepat Jakarta Bandung (KCJB) atau disebut Whoosh diresmikan oleh Presiden Republik Indonesia, Joko Widodo, pada 2 Oktober 2023. PLN Unit Induk Distribusi Jakarta Raya turut mendukung proyek strategis nasional tersebut dengan menyuplai listrik yang cukup dan andal. Stasiun Halim sebagai stasiun awal KCJB yang masuk wilayah kerja …

Baca Selanjutnya »