Naivasha – PT Pertamina Geothermal Energy Tbk. (PGE) (IDX: PGEO)mengunjungi Lapangan Olkaria I yang merupakan lokasi pembangkit listrik panas bumi tertua di Kenya. Kunjungan ini melengkapi rangkaian agenda Pertamina Geothermal Energy di Kenyasetelah sebelumnya menandatangani nota kesepahaman penambangan potensi bisnis panas bumi dengan AGIL. Pada kunjungan ini, Direktur Utama PT …
Baca Selanjutnya »Kurangi Polusi, PLN Terapkan Penggunaan Kendaraan Listrik untuk Operasional
JAKARTA – PT PLN (Persero) telah menerapkan penggunaan kendaraan listrik atau electric vehicle (EV) untuk kendaraan dinas dan kendaraan operasional manajemen mulai dari unit hingga pusat. Langkah ini dilakukan sebagai upaya mengurangi polusi dan mencapai net zero emission pada tahun 2060. Penggunaan kendaraan listrik ini juga merupakan tindak lanjut dari …
Baca Selanjutnya »Indonesia – Kenya Jajaki Kerja Sama Pengembangan Panas bumi
JAKARTA – Dalam lawatan Presiden Joko Widodo bersama delegasi dari Indonesia ke Kenya pada tanggal 20-21 Agustus 2023, membuahkan beberapa kerja sama antarkedua negara. “Indonesia dan Kenya memiliki kedekatan historis sejak Konferensi Asia Afrika (KAA) Tahun 1955 dan Gerakan Non Blok (GNB) tahun 1961. Kenya adalah sahabat penting indonesia, dan …
Baca Selanjutnya »HUT ke-78 RI, Bukit Asam Resmikan PLTS Irigasi Desa Karang Raja
JAKARTA – PT Bukit Asam Tbk (PTBA) telah menyelesaikan pembangunan Pembangkit Listrik Tenaga Surya (PLTS) untuk irigasi lahan pertanian di Desa Karang Raja, Muara Enim, Sumatera Selatan. Peresmian PLTS irigasi ini dilakukan oleh Pelaksana Tugas (Plt) Bupati Muara Enim Ahmad Usmarwi Kaffah dan Direktur Sumber Daya Manusia (SDM) PT Bukit …
Baca Selanjutnya »Komitmen Nol Emisi Karbon, PLN Kembangkan Pembangkit EBT Secara Prudent
Komitmen Nol Emisi Karbon, PLN Kembangkan Pembangkit EBT Secara Prudent JAKARTA – Pada Conference of Parties (COP) 26, konferensi tahunan yang membahas langkah global dalam Upaya pengendalian krisis iklim, PT PLN (Persero) telah mendeklarasikan komitmen untuk mencapai nol emisi karbon atau Net Zero Emission (NZE) pada 2060. PLN berupaya meningkatkan …
Baca Selanjutnya »Kinerja Operasional Area Lahendong Dipuji, Pertamina Geothermal Energy Diyakini Bisa Jadi 1 GW Company
TOMOHON – Kinerja operasional Pertamina Geothermal Energy Area Lahendong, Sulawesi Utara, telah memberikan kesan positif. Utilisasi produksi dari Lahendong ini diyakini bisa memenuhi target PT Pertamina Geothermal Energy Tbk. (PGE) (IDX: PGEO) yang ingin menambah kapasitas terpasang yang dikelola secara mandiri menjadi 1 gigawatt (GW) dalam dua tahun ke depan. …
Baca Selanjutnya »PLN EPI Dapat Kepastian Pasokan Biomassa 300 Ton dari TPST Kebon Kongok NTB
JAKARTA – Pemerintah Provinsi Nusa Tenggara Barat resmi mengoperasikan Tempat Pengelolaan sampah Terpadu (TPST) RDF/SRF TPA Regional Kebon Kongok, NTB. Lewat beroperasinya TPST ini, maka PT PLN Energi Primer Indonesia (PLN EPI) akan mendapatkan tambahan pasokan biomassa sebesar 300 ton per bulan. Direktur Utama PLN EPI Iwan Agung Firstantara menjelaskan …
Baca Selanjutnya »Pertamina Geothermal Energy Siap Optimalkan Potensi Panas Bumi di Hululais, Gubernur Bengkulu Apresiasi
JAKARTA — PT Pertamina Geothermal Energy Tbk. (PGE) (IDX: PGEO)proyek Hululais saat ini telah menyelesaikan kegiatan infrastruktur, pemboran sumur, dan kajian teknis untuk fasilitas produksi unit 1 dan 2 dengan ketersediaan uap 110 megawatt (MW). PGE Hululais juga siap menambah kapasitas terpasang hingga 60 MW melalui teknologi co-generation. PGE intensif …
Baca Selanjutnya »Sinergi PLN Indonesian Power & JETP, Siapkan Proyek- Proyek Pengembangan EBT Untuk Percepat Transisi Energi
JAKARTA – PLN Indonesia Power (PLN IP) siap akselerasi proyek Hijaunesia 2023 melalui adanya dukungan pendanaan dari program Just Energy Transition Partnership (JETP). Program ini sejalan dengan Rencana Usaha Penyediaan Tenaga Listrik (RUPTL) 2021-2030 dimana PLN IP akan mengembangkan Green Energy sebesar 7 Giga Watt yang tersebar di 108 lokasi …
Baca Selanjutnya »Sinergi dengan PLN UID Jawa Barat, Xurya Dorong Pemanfaatan Energi Baru Terbarukan di Wilayah Jawa Barat
Kemitraan Xurya dan PLN UID Jawa Barat menjadi langkah nyata untuk mempercepat adopsi dan peralihan menuju sumber energi JAKARTA, fokusenergi.com – Xurya, startup energi terbarukan yang mempelopori metode Rp0,- dalam pembiayaan PLTS Atap, melakukan penandatanganan Nota Kesepahaman atau Memorandum of Understanding (MoU) dengan PLN Unit Induk Distribusi (UID) Jawa Barat pada hari Kamis (27/07) …
Baca Selanjutnya »