JAKARTA – Sebagai langkah konkrit dalam menjaga lingkungan, PT United Tractors Tbk (UT) memiliki komitmen dalam mendukung energi hijau dan berkelanjutan. Pada tahap pertama ini, UT menargetkan bisa mendapatkan Renewable Energy Certificate (REC) di 15 titik kantor cabang usahanya untuk mengurangi emisi gas rumah kaca atau Greenhouse Gas (GHG) Reduction …
Baca Selanjutnya »Jamin Pasokan Biomassa Bagi 5 PLTU di Jawa, PLN EPI dan Pemprov DKI Jakarta Teken Kerjasama Kelola Sampah Kota
JAKARTA – PT PLN Energi Primer Indonesia (PLN EPI) bersama Sekertaris Daerah DKI Jakarta meneken kerjasama untuk pengelolaan sampah kota menjadi Bahan Bakar Jumputan Padat (BBJP) sebagai bahan baku teknologi co-firing di Pembangkit Listrik Tenaga Uap (PLTU). Kesepakatan ini diteken di Balaikota DKI Jakarta, Kamis (8/6). Direktur Utama PLN EPI …
Baca Selanjutnya »Revitalisasi PLTS 925 kWp, PLN Nusantara Power Dorong Elektrifikasi 100 % di Kepulauan Indonesia Timur
Jakarta – PLN Nusantara Power selaku subholding pembangkitan terbesar di Indonesia terus mendorong tercapainya elektrifikasi di Indonesia mencapai 100%. Melalui proyek rehabilitasi lima Pembangkit Listrik Tenaga Surya (PLTS) yang tersebar di wilayah kepulauan Sulawesi Utara. Lima PLTS tersebut adalah PLTS Bunaken, PLTS Miangas, PLTS Marampit, PLTS Marore, dan PLTS Makalehi. …
Baca Selanjutnya »Dukung Gelaran MXGP 2023, PLN EPI Jaga Pasokan Energi Primer di NTB
JAKARTA – PT PLN Energi Primer Indonesia (PLN EPI) memastikan menjaga rantai pasok energi primer untuk pembangkit listrik di sistem Nusa Tenggara Barat (NTB). Khususnya untuk sistem Sumbawa dan Lombok, terdapat 7 pembangkit yang memerlukan pasokan energi primer yang stabil. Sekretaris Perusahaan PLN EPI Mamit Setiawan menjelaskan untuk sistem Sumbawa, …
Baca Selanjutnya »Langkah Terukur MedcoEnergi Bangun Strategi Bisnis Berkelanjutan
Jakarta – PT Medco Energi Internasional Tbk (MedcoEnergi) berkomitmen untuk terus melakukan langkah terukur dalam membangun bisnis berkelanjutan. Untuk itu, Direktur Utama PT Medco Energi Internasional Tbk (MedcoEnergi) Hilmi Panigoro mengatakan, Perusahaan senantiasa berupaya memastikan keberlangsungan bisnis tetap terjaga, dengan memanfaatkan sumberdaya alam yang ada secara bertanggung jawab dan memastikan …
Baca Selanjutnya »Perkuat Sistem Kelistrikan di Daerah Perbatasan, PLN Kembangkan PLTS di Sambas-Kalbar
SAMBAS – PT PLN (Persero) terus memperkuat infrastruktur kelistrikan di wilayah perbatasan dengan mengembangkan Pembangkit Listrik Tenaga Surya (PLTS) di daerah Temajuk, Kabupaten Sambas, Kalimantan Barat. Keberadaan PLTS berkapasitas 371 kilowatt peak (kWP) ini diharapkan mendorong perekonomian masyarakat di wilayah yang berbatasan langsung dengan Kampung Melano Malaysia tersebut. Direktur Utama …
Baca Selanjutnya »Pengamat: Investasi Global Percepat Transisi Energi Indonesia
JAKARTA – Keseriusan pemerintah Indonesia untuk mengurangi emisi gas rumah kaca (GRK) ditunjukkan dengan menjadi salah satu negara yang pertama kali meratifikasi Paris Agreement pada tahun 2016. Salah satu komitmen transisi energi yang ditargetkan oleh Pemerintah Indonesia adalah pemanfaatan energi bersih hingga 23 persen pada tahun 2025. Seiring upaya Indonesia untuk …
Baca Selanjutnya »Serap Listrik hijau PLN, Kontraktor Tambang di Kalimantan Gunakan Sertifikat REC
Banjarmasin – PT PLN (Persero) salurkan listrik hijau kepada PT Pamapersada Nusantara BBSO melalui layanan sertifikat energi baru terbarukan atau Renewable Energy Certificate (REC). Layanan ini diberikan usai ditandatanganinya perjanjian jual beli sertifikat REC sebanyak 2.898 unit antara perusahaan kontraktor pertambangan ini dengan PLN Unit Induk Distribusi Kalimantan Selatan dan …
Baca Selanjutnya »PLN Telah Finalkan Sederet Proyek Transisi Energi Menuju NZE 2060
JAKARTA – PT PLN (Persero) telah menentukan pembangunan berbagai pembangkit listrik berbasis Energi Baru Terbarukan (EBT) dan program dedieselisasi pembangkit fosil demi merealisasikan dukungan Just Energy Transition Partnership (JETP) dalam mempercepat program transisi energi di Indonesia. Direktur Utama PLN, Darmawan Prasodjo yang diwakili oleh Direktur Transmisi dan Perencanaan Sistem PLN …
Baca Selanjutnya »MUTU International Siap Dukung Bursa Karbon Indonesia
JAKARTA – PT Mutuagung Lestari (MUTU International), perusahaan di bidang jasa pengujian, inspeksi dan sertifikasi atau TIC, menyatakan siap mendukung perdagangan karbon melalui adanya bursa karbon yang rencananya berjalan mulai September 2023. Dukungan ini seiring dengan Perusahaan yang sudah menjadi Lembaga Validasi dan Verifikasi (LVV) Gas Rumah Kaca yang terakreditasi …
Baca Selanjutnya »