Friday , November 22 2024

OIL & GAS

SKK Migas dan INPEX Masela Gelar FGD Bahas Proyek LNG Abadi

BOGOR – Sebagai kelanjutan dari Kick-Off Project Management Team Proyek LNG Abadi yang dilaksanakan pada tanggal 28 Desember 2023, Satuan Kerja Khusus Pelaksana Kegiatan Usaha Hulu Minyak dan Gas Bumi (SKK Migas) bersama Kontraktor Kontrak Kerja Sama (KKKS) INPEX Masela, Ltd., menyelenggarakan kegiatan Focus Group Discussion (FGD) Abadi LNG Project …

Baca Selanjutnya »

SKK Migas Gandeng ISACA-IC dan ACFE-ICPerkuat Keamanan Siber dan Pemeriksaan Kecurangan Hulu Migas

JAKARTA – Satuan Kerja Khusus Pelaksana Kegiatan Usaha Hulu Minyak dan Gas Bumi (SKK Migas) bersama Information Systems Audit and Control Association Indonesia Chapter (ISACA-IC) dan Association of Certified Fraud Examiners Indonesia Chapter (ACFE-IC) menjalin kerja sama dalam memperkuat sistem teknologi informasi, keamanan siber, serta pemeriksaan kecurangan di sektor hulu …

Baca Selanjutnya »

PGN LNG Indonesia dan Hoegh LNG Lampung Sepakat Optimalkan Kerjasama Komersial & Pemanfaatan FSRU Lampung

Jakarta – PT PGN LNG Indonesia (“PLI”) selaku Anak Perusahaan Subholding Gas Pertamina, PT PGN Tbk (“PGN”) dan PT Hoegh LNG Lampung (“HLL”) melaksanakan kesepakatan baru untuk lebih mengoptimalkan kerjasama kedua belah pihak dalam pengelolaan Terminal LNG FRSU Lampung. Kesepakatan tersebut ditandatangani pada Senin, 5 Februari 2024 di Jakarta yang …

Baca Selanjutnya »

Kiprah Elnusa dalam Peningkatan Produksi Gas di Prabumulih Field

JAKARTA – PT Elnusa Tbk (ELNUSA IDX: ELSA), Perusahaan jasa energi terkemuka yang tergabung dalam Subholding Upstream Pertamina turut berkiprah pada peningkatan produksi gas di Prabumulih Field yang dikelola PT Pertamina EP (PEP) Prabumulih Field sebagai bagian dari PT Pertamina Hulu Rokan (PHR) Regional Sumatra Zona 4 Subholding Upstream Pertamina. …

Baca Selanjutnya »

PEP Prabumulih Field Catatkan Peningkatan Produksi Migas Melalui Sumur GNK-099

PRABUMULIH – PT Pertamina EP (PEP) Prabumulih Field yang merupakan bagian dari Pertamina Hulu Rokan (PHR) Regional Sumatera Zona 4 Subholding Upstream Pertamina, dan dibawah koordinasi serta pengawasan dari SKK Migas Perwakilan Sumatera Bagian Selatan (Sumbagsel), berhasil catatkan peningkatan produksi melalui pengembangan Struktur Gunung Kemala (GNK) di Kelurahan Gunung Kemala, …

Baca Selanjutnya »

Pertamina EP Adera Field Terus Upayakan Kehandalan Operasi Migas

PALI – Sebagai salah satu Kontraktor Kontrak Kerjasama (KKKS) dibawah pengawasan Satuan Kerja Khusus Pelaksana Kegiatan Hulu Minyak dan Gas Bumi (SKK Migas), Pertamina EP (PEP) Adera Field Regional Sumatera Subholding Upstream Pertamina, mengemban amanah melaksanakan kegiatan operasi Migas di wilayah Kabupaten Penukal Abab Lematang Ilir (PALI) dan Muara Enim, …

Baca Selanjutnya »

SKK Migas – PT Pertamina EP Lakukan Tajak Perdana Sumur Eksplorasi Julang Emas (JLE)-001

Jakarta – Pertamina EP dan Satuan Kerja Khusus Pelaksana Kegiatan Usaha Hulu Minyak dan Gas bumi (SKK Migas) melakukan tajak sumur eksplorasi Julang Emas (JLE)-001 di lokasi pengeboran eksplorasi Kabupaten Banggai Sulawesi tengah. Pengeboran Onshore ini dilakukan Selasa, 30 Januari 2024 dan merupakan rangkaian pengeboran eksplorasi Indonesia tengah di Wilayah …

Baca Selanjutnya »