JAKARTA – Dalam rangka pengembangan dan peningkatan kompetensi sumber daya manusia dalam bidang pengawasan internal perusahaan di industri hulu migas, Satuan Kerja Khusus Pelaksana Kegiatan Usaha Hulu Minyak dan Gas Bumi (SKK Migas) melaksanakan penandatanganan Nota Kesepahaman dengan The Institute of Internal Auditors Indonesia (IAA Indonesia) pada Rabu (10/5) di …
Baca Selanjutnya »Pertamina Hulu lndonesia Capai Kinerja Positif Sepanjang Tahun 2022, Realisasi Produksi Minyak mencapai 43,2 MBOPD dan Produksi Gas sebesar 601,7 MMSCFD
JAKARTA – PT Pertamina Hulu Indonesia (PHI) sebagai Regional Kalimantan Subholding Upstream Pertamina, mencatatkan kinerja positif dalam Rapat Umum Pemegang Sahap Tahunan (RUPST) PHI, Senin (08/05). Sepanjang tahun 2022, realisasi produksi minyak mencapai 43,2 ribu barel minyak per hari (MBOPD) dan produksi gas sebesar 601,7 juta standar kaki kubik gas …
Baca Selanjutnya »SuksesImplementasikan Borderless Operation, PHSS Temukan Sumber Daya dan Cadangan Migas Baru
JAKARTA – PT Pertamina Hulu Sanga Sanga (PHSS), Salah satu anak perusahaan PT Pertamina Hulu Indonesia (PHI) selaku Regional Kalimantan Subholding Upstream pertamina, berhasil menemukan sumber daya migas baru dalam pengeboran sumur eksplorasi Helios D-1 (HLX D-1) dan menambah cadangan migas dari pengeboran sumur pengembangan LSE-1147 yang berlokasi di Lapangan …
Baca Selanjutnya »Gebrakan SKK Migas, Hasilkan sekitar Rp.700 Triliun dari Industri Hulu Migas untuk Negara di Tahun 2022
JAKARTA – Sebagai wakil negara dalam melaksanakan pengelolaan kegiatan usaha hulu minyak dan gas bumi berdasarkan Kontrak Kerja Sama, Satuan Kerja Khusus Pelaksana Kegiatan Usaha Hulu Minyak dan Gas Bumi (SKK Migas) terus melakukan berbagai gebrakan untuk memberikan manfaat dan penerimaan yang maksimal bagi negara untuk sebesar-besarnya kemakmuran rakyat. Berbagai …
Baca Selanjutnya »Arus Mudik Berakhir, Pertamina Patra Niaga Tuntaskan Penyaluran Energi dengan Baik
JAKARTA – Berakhirnya masa libur Idul Fitri 1444H dan libur panjang diakhir Bulan April lalu, menandakan pula selesainya tugas yang diamanahkan kepada Satuan Tugas Ramadhan & Idul Fitri Pertamina Patra Niaga. Tim Satgas RAFI yang saat libur lalu bertugas menyalurkan energi sepanjang hari bisa bangga atas tuntasnya pemenuhan kebutuhan energi …
Baca Selanjutnya »Penguatan UMKM dalam Program Forum Kapnas 2023, SKK Migas optimis TKDN Meningkat
JAKARTA – Satuan Kerja Khusus Pelaksana Kegiatan Usaha Hulu Minyak dan Gas Bumi (SKK Migas) dan Kontraktor Kontrak Kerja Sama (KKKS) terus melakukan berbagai terobosan dalam upaya meningkatkan kemampuan UMKM serta kemampuan tenaga kerja lokal guna mendukung usaha hulu migas di wilayah operasi KKKS. Pada rangkaian kegiatan Forum Kapasitas Nasional …
Baca Selanjutnya »Menteri Investasi : Realisasi Investasi Hulu Migas Triwulan 1 2023 Meningkat 25,3%
JAKARTA – Menteri Investasi/Kepala BKPM Bahlil Lahadalia menyampaikan bahwa Pemerintah terus mendorong peningkatan investasi di Indonesia untuk menopang pertumbuhan ekonomi nasional. Pemerintah telah menetapkan sektor minyak dan gas adalah sektor yang masuk dalam 8 (delapan) sektor prioritas investasi hingga 2040. Realisasi investasi sektor hulu migas hingga triwulan 1 2023 mencapai …
Baca Selanjutnya »Perkuat Sinergi Hulu Migas SKK Migas Selengarakan Gathering 2023
JAKARTA – Satuan Kerja Khusus Pelaksana Kegiatan Usaha Hulu Minyak dan Gas Bumi (SKK Migas) terus mendorong sinergi dan kolaborasi dengan berbagai pemangku kepentingan yang terkait dengan industri hulu migas. Langkah ini dilakukan sebagai upaya untuk mendorong kerjasama yang lebih erat dan kuat dalam rangka mendorong peningkatan produksi minyak dan …
Baca Selanjutnya »Elnusa Awali Tahun dengan Cetak Laba Bersih Kuartal-1 2023 Tumbuh 53%
JAKARTA – PT Elnusa Tbk (ELNUSA, IDX: ELSA) anak usaha PT Pertamina Hulu Energi (PHE) yang tergabung dalam Subholding Upstream Pertamina membukukan laba bersih Rp115miliar di awal tiga bulan pertama 2023, tumbuh 53% (year on year/yoy) dibandingkan perolehan tahun 2022 di periode yang sama sebesar Rp75miliar. Perseroan membukukan pendapatan usaha …
Baca Selanjutnya »SKK Migas Kumpulkan Pimpinan KKKS, Bahas Keselamatan Kerja
JAKARTA – Satuan Kerja Khusus Pelaksana Kegiatan Usaha Hulu Minyak dan Gas Bumi (SKK Migas) mengumpulkan seluruh pimpinan Kontraktor Kontrak Kerja Sama (KKKS) dalam acara HSE (Health, Safety, & Environment) CEO Summit 2023 pada Selasa (2/5) di Jakarta. Kegiatan ini diselenggarakan sebagai langkah antisipatif untuk mencegah terjadinya kecelakaan kerja sekaligus …
Baca Selanjutnya »