Friday , November 22 2024

Tag Archives: Dirut pge

Izin Eksplorasi di Seulawah Agam Diperpanjang, PGE Optimis Dapat Optimalkan Potensi Panas Bumi

Tangerang, fokusenergi.com – PT Pertamina Geothermal Energy Tbk (PGE) (IDX: PGEO) mengumumkan tercapainya kesepakatan izin perpanjangan kontrak eksplorasi panas bumi di Seulawah Agam, Provinsi Aceh. Kesepakatan ini diharapkan dapat meningkatkan pasokan energi bersih di Indonesia yang diproduksi melalui PGE. “Dalam perpanjangan izin eksplorasi ini, PGE akan mengembangkan operasinya ke Seulawah …

Baca Selanjutnya »

Siap Ekspansi, PT Pertamina Geothermal Energy Tbk Mulai Tawarkan Saham Ke Investor

JAKARTA — PT Pertamina Geothermal Energy Tbk.,(“PGE”, “Perseroan”)merupakan perusahaan panas bumi terbesar di Indonesia dan salah satu perusahaan panas bumi terbesar secara global yang diukur dengan kapasitas terpasang pembangkit tenaga listrik, pada hari ini telah resmi mencatatkan sahamnya untuk diperdagangkan di Papan Utama Bursa Efek Indonesia (“BEI”) dengan kode saham …

Baca Selanjutnya »

Simak Ya! Besok Pencatatan Perdana Saham Pertamina Geothermal Energi di BEJ

JAKARTA – Setelah melalui proses panjang, PT Pertamina Geothermal Energi Tbk akhirnya mencatatkan perdana saham di Bursa Efek Jakarta (BEJ). Undangan yang diterima fokusenergi.com menyebutkan bahwa acara pencatatan saham di lantai bursa ini akan dilaksanakan pada hari Jum’at(24/2/2023) di kawasan BEJ Jakarta Selatan. Sebelumnya disampaikan dalam IPO PGE bahwa per …

Baca Selanjutnya »

PGE Menjadi Garda Terdepan Pencapaian Bauran Energi EBT 23% pada 2025

JAKARTA – PT Pertamina Geothermal Energy (PGE), anak usaha PT Pertamina (Persero) menjadi garda terdepan untuk merealisasikan komitmen target bauran energi baru terbarukan (EBT) 23% pada 2025 dan 24,2% pada 2030. Rencana Usaha Penyediaan Tenaga Listrik (RUPTL) 2021-2030 mencatat bahwa pembangkit listrik panas bumi, yang dapat menghasilkan energi dalam jumlah besar …

Baca Selanjutnya »

Dahsyatnya Potensi Panas Bumi Indonesia dan Peran PGE

JAKARTA — Wilayah Indonesia dikenal menjadi salah satu negara dengan potensi geotermal atau panas bumi terbesar di dunia. Posisinya bahkan berada di peringkat kedua di dunia, di bawah Amerika Serikat. Berdasarkan data Wood Mackenzie pada 2021, kapasitas terpasang sumber daya panas bumi di Indonesia mencapai 2.280 megawatt (MW). Jumlah itu …

Baca Selanjutnya »

Tawarkan 25% Saham ke Publik, Pertamina Geothermal Energy Mulai Proses Bookbuilding IPO

JAKARTA – PT Pertamina Geothermal Energy Tbk., salah satu perusahaan panas bumi terbesar di Indonesia dan global dalam hal kapasitas terpasang, akan melaksanakan penawaran umum perdana saham (initial public offering/IPO) dengan melepas sebanyak-banyaknya 25% saham ke publik dari modal ditempatkan dan disetor penuh setelah IPO. PT Pertamina Geothermal Energy Tbk. …

Baca Selanjutnya »