PALEMBANG – Tujuh titik posko siaga mudik PT PLN (Persero) di wilayah Palembang dan sekitarnya terus melayani para pemudik di periode arus balik lebaran. Tujuh posko mudik ini terus beroperasi hingga 30 April 2023 di titik-titik lokasi strategis. Luthfi, salah seorang pemudik yang singgah di posko siaga PLN mengaku terbantu …
Baca Selanjutnya »Lebaran 2023 Konsumsi Listrik PLN Naik, Beban Puncak Kelistrikan di Daerah Mengalami Pertumbuhan
JAKARTA – PT PLN (Persero) mencatat pemakaian listrik tertinggi (beban puncak) kelistrikan nasional selama periode lebaran 2023 mengalami kenaikan di banding tahun 2022. Kenaikan pada periode Idul Fitri 1444 H terjadi merata terutama di daerah yang menjadi destinasi mudik. Hal ini menjadi salah satu sinyal adanya pemerataan ekonomi di daerah. …
Baca Selanjutnya »Kembangkan Green Hydrogen, PLN-ECADIN jajaki Kerja Sama dengan Asosiasi Hidrogen di Prancis
PARIS – Lawatan kerja PT PLN (Persero) ke Prancis baru-baru ini kian membuka peluang kerja sama global termasuk pengembangan green hydrogen di Indonesia. Direktur Perencanaan Korporat dan Pengembangan Bisnis PLN, Hartanto Wibowo bahkan bertemu langsung dengan Asosiasi Hidrogen Prancis yaitu France Hydrogene dan Asosiasi Pengusaha Internasional Prancis, MEDEF International untuk …
Baca Selanjutnya »Anggota Komisi VII DPR RI Apresiasi Langkah PLN Jaga Pasokan Listrik Andal Selama Ramadan dan Idul Fitri 1444 H di Sumut
MEDAN – Komisi VII DPR RI mengapresiasi langkah PLN dalam memberikan pasokan listrik yang andal dan aman selama Ramadan dan libur lebaran tahun 2023. Tak hanya pasokan listrik yang andal, pada momen mudik tahun ini PLN juga telah memberikan layanan maksimal bagi ekosistem kendaraan listrik di Indonesia. Anggota DPR RI …
Baca Selanjutnya »Posko Mudik PLN Layani Para Pemudik di Pelabuhan Tanjung Balai Karimun
KARIMUN – PT PLN (Persero) melalui Posko Mudik Asyik Bersama BUMN 2023 terus melayani para pemudik yang tiba di Pelabuhan Tanjung Balai Karimun, Kepulauan Riau. Kehadiran posko mudik PLN untuk memberi kenyamanan bagi para pemudik dengan beragam fasilitas mulai dari tempat istirahat, penyediaan obat dan vitamin, hingga internet gratis. Pipuk …
Baca Selanjutnya »Di Perancis, PLN Pelajari Proyek Geothermal yang Berada di Kawasan Padat Penduduk
PARIS – PT PLN (Persero) membuka berbagai peluang kerja sama untuk mengembangkan teknologi pembangkit panas bumi. Dalam kunjungan kerjanya di Perancis baru-baru ini, PLN bersama Asosiasi Geothermal Perancis melihat langsung ke proyek Geothermal Direct Use di kawasan padat penduduk Geothermie de Bagneux, Paris, Prancis yang dikelola dalam naungan Asosiasi GEODEEP(18/4). …
Baca Selanjutnya »Dirut PLN Darmawan Prasodjo Pastikan Keandalan Listrik dan Kecukupan Pasokan Selama Liburan Idul Fitri
JAKARTA – Direktur Utama PT PLN (Persero), Darmawan Prasodjo memastikan pasokan listrik nasional selama Ramadan dan puncaknya pada perayaan Idul Fitri tahun ini berjalan aman dan andal. Pemantauan dilakukan ke seluruh unit dan posko siaga PLN di 38 provinsi se Indonesia, semua Sub Holding serta Anak Perusahaan PLN Grup melalui …
Baca Selanjutnya »Jajal SPKLU PLN di Rest Area Kanci – Pejagan, Begini Kata Pemudik
JAKARTA – Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum (SPKLU) milik PT PLN (Persero) yang terletak di Rest Area 228 A Kanci – Pejagan siap melayani pemudik. Hal ini tercermin melalui penuturan salah seorang pemudik yang menggunakan mobil listrik bernama Fikri. Pria berdomisili Jakarta yang hendak mudik ke Semarang ini telah merasakan …
Baca Selanjutnya »SPKLU Mobile Pertama di Indonesia Kini Ada di Ruas Tol Jawa Tengah, Catat Lokasinya!
Semarang – Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum (SPKLU) mobile milik PLN kini siap membantu pemudik yang menggunakan kendaraan listrik. SPKLU mobile ini bersiaga di ruas jalan tol Jawa Tengah untuk melayani pengisian daya kendaraan listrik saat keadaan darurat, khususnya bagi mobil listrik yang kehabisan daya di tengah ruas jalan tol. …
Baca Selanjutnya »Diskusi Intensif dengan IEA, Dirut PLN Paparkan Strategi Wujudkan Transisi Energi di Indonesia
PARIS – Dalam kesempatan kunjungan kerja di Prancis, Direktur Utama PT PLN (Persero) Darmawan Prasodjo melakukan diskusi secara intensif dengan International Energy Agency (IEA) setelah kedua pihak menandatangani kesepakatan kerja sama untuk mematangkan skema Just Energy Transition Partnership Investment and Policy Plan (JETP IPP). PLN bersama IEA memetakan langkah strategis …
Baca Selanjutnya »