Monday , July 1 2024

Tag Archives: Energi bersih

Targetkan Kapasitas 6 GW Tahun 2029, Pertamina NRE Naikkan Delapan Kali Lipat Investasi

Jakarta – Pertamina New & Renewable Energy (Pertamina NRE) menjadi ujung tombak Pertamina dalam pengembangan bisnis energi bersih, dengan menargetkan kapasitas terpasang pengembangan pembangkit Listrik berbasis energi bersih mencapai 6 GW pada tahun 2029. Target ini merupakan cerminan dari ambisi Pertamina untuk terus menambah portofolio bisnis energi bersih tercermin dari …

Baca Selanjutnya »

Besok Diresmikan Presiden, Ini Profil PLTS Terapung Cirata

PURWAKARTA – Proyek Pembangkit Listrik Tenaga Surya (PLTS) Terapung atau Floating Solar PV Cirata akan diresmikan langsung oleh Presiden Joko Widodo pada Kamis, (9/11). Proyek PLTS Terapung Cirata ini akan menjadi PLTS terapung terbesar di kawasan Asia Tenggara. Berkapasitas 192 megawatt peak (MWp) dengan luas 200 hektare, PLTS ini dibangun …

Baca Selanjutnya »

Akademisi UGM: PLN Dinilai Matang Pimpin Transisi Energi di Indonesia

JAKARTA—Akademisi dan Pengamat Ekonomi Universitas Gadjah Mada (UGM) Fahmy Radhi mengapresiasi kinerja PT PLN (Persero) dalam memimpin transisi energi Tanah Air. “Saya mengapresiasi PLN yang telah menjadi garda terdepan dalam mengakselerasi transisi energi dengan menambah kapasitas EBT dalam jumlah besar, serta kolaborasi global yang sudah dilakukan,” katanya kepada media. Dalam hal transisi …

Baca Selanjutnya »

Dewan Energi Nasional Dukung Pemanfaatan Gas Bumi Rumah Tangga dan Industri PGN Group di Kota Batam

BATAM – PT Perusahaan Gas Negara Tbk (“PGN”) selaku Subholding Gas Pertamina bersama anak usahanya PT Gagas Energi Indonesia (“Gagas”) menerima kunjungan kerja Dewan Energi Nasional (“DEN”) ke Kota Batam. Kunjungan kerja tersebut dilakukan oleh DEN sebagai salah bentuk pengawasan terhadap implementasi kebijakan pemanfaatan gas bumi untuk sektor rumah tangga …

Baca Selanjutnya »

PLN Luncurkan Laporan TCFD Pertama untuk Mendukung Transisi Energi Rendah Karbon

JAKARTA – PT PLN (Persero) telah meluncurkan laporan pertama bertajuk Task Force on Climate-Related Financial Disclosures (TCFD). Laporan TCFD berisi informasi penting tentang tata kelola, strategi hingga manajemen risiko yang berkaitan dengan dampak perubahan iklim terhadap bisnis PLN. Laporan ini juga mencakup roadmap dan strategi PLN untuk mencapai net zero …

Baca Selanjutnya »

PGN Gandeng MODENA, Tingkatkan Kualitas Layanan GasKita

JAKARTA – PT PGN Tbk terus berupaya untuk selalu meningkatkan kualitas layanan produknya demi memberikan kepercayaan kepada Pelanggan, khususnya produk GasKita untuk segmen Rumah Tangga dan Pelanggan Kecil atau Komersial, salah satunya adalah PGN melakukan kolaborasi dengan brand perlengkapan rumah tangga atau home appliances yaitu MODENA. Kolaborasi antara PT PGN …

Baca Selanjutnya »