PADANG – Dalam rangka menyerukan aksi transisi energi di kalangan mahasiswa, Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) berkolaborasi dengan Institute for Essential Service Reform (IESR) dan Society of Renewable Energy (SRE) Universitas Andalas menggelar Energy Fest: Solar Series bertema “Rule of Solar Power in Rural Area”, Minggu (5/1), di …
Baca Selanjutnya »Atasi Water Blocking pada Sumur Gas, Lemigas Kembangkan Organic Foaming Agent
Fokusenergi.com, Jakarta – Industri minyak dan gas bumi (migas) di Indonesia tengah dihadapkan pada tantangan berkurangnya sumber daya alam. Optimalisasi sumur tua pun terus didorong dalam upaya meningkatkan produksi migas nasional. “Banyak sumur gas yang mengalami water blocking yang akibat penipisan alami, penerobosan air dan kepasiran di dalam formasi, berupa cairan yang …
Baca Selanjutnya »Ini Jenis-Jenis Analisis yang Dilakukan di Laboratorium Sedimentologi LEMIGAS
Fokusenergi.com, Jakarta – Di tengah dinamika perkembangan industri minyak dan gas bumi (migas) yang sangat tinggi, berbagai inovasi diperkenalkan dengan tujuan mendapatkan penemuan sumber daya baru untuk meningkatkan produksi migas. LEMIGAS Direktorat Jenderal Minyak dan Gas Bumi Kementerian ESDM menawarkan alternatif solusi dalam menjawab berbagai tantangan di industri migas dengan …
Baca Selanjutnya »