JAKARTA – Berbagai langkah pengembangan ekosistem kendaraan listrik/ electric vehicle (EV) yang dilakukan PT PLN (Persero) mendapat apresiasi Komisi VII Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) RI. Hal tersebut disampaikan dalam Rapat Dengar Pendapat (RDP) di Jakarta, Kamis (30/4). Anggota Komisi VII DPR RI, Abdul Kadir Karding menilai PLN sudah memiliki perencanaan …
Baca Selanjutnya »Wadahi Kepentingan Oligarki, Pengamat: RUU EBET Harus Dihentikan
JAKARTA— Pengamat Energi dari Energy Watch Indonesia Ferdinand Hutahaean meminta pemerintah dan DPR menghentikan pembahasan RUU EBET yang antara lain berisi klausul power wheeling karena berisiko mengerdilkan peran negara pada pengelolaan sistem kelistrikan nasional. “Rancangan undang-undang energi baru terbarukan atau RUU yang memuat power wheeling merupakan upaya untuk menghabisi peran negara …
Baca Selanjutnya »Komisi VII DPR Dukung PLN Kembangkan Super Grid, Smart Grid dan Smart Control Center
JAKARTA – Komisi VII DPR RI mendukung langkah Pemerintah dan PT PLN (Persero) untuk membangun transmisi listrik green super grid dan penggunaan teknologi smart grid dan smart control center di Tanah Air. Hal ini dilakukan untuk mengakselerasi pemanfaatan energi baru terbarukan (EBT) di Indonesia dengan tetap menjaga keandalan listrik sebagai …
Baca Selanjutnya »Dukung PLN Lanjutkan Transisi Energi, Komisi VII DPR: Because PLN Do Really Care
Upaya-upaya yang dilakukan PLN mampu menghindari dan menurunkan emisi karbon hingga 3,7 miliar ton CO2. Jakarta, fokusenergi.com – Komisi VII DPR RI mendukung PT PLN (Persero) untuk melanjutkan transisi energi sesuai peta jalan yang telah disusun guna mencapai target Net Zero Emission (NZE) di tahun 2060. Legislatif menilai, inisiatif PLN …
Baca Selanjutnya »Pengembangan Smart Meter AMI Oleh PLN Didukung Penuh oleh Komisi Energi DPR
Wakil Ketua Komisi VII DPR RI, Eddy Soeparno saat Rapat Dengar Pendapat dengan Direksi PLN di Jakarta, Rabu (7/7). Dirinya mendorong PLN untuk bisa mengembangkan smart meter AMI. Sebab, menurutnya teknologi ini mampu meningkatkan keandalan pasokan listrik. Jakarta, fokusenergi.com – PT PLN (Persero) mengembangkan penggunaan smart meter Advanced Metering Infrastructure …
Baca Selanjutnya »Komisi VII DPR Dukung PLN Penuhi Kebutuhan Listrik Industri dan Bisnis
JAKARTA – Komisi VII DPR RI mendorong PT PLN (Persero) untuk memenuhi kebutuhan listrik industri dan bisnis baru. Hal tersebut disampaikan Anggota Komisi VII DPR RI, Dyah Roro Esti dalam Rapat Dengar Pendapat (RDP) dengan Direksi PLN, Rabu (8/2). Hadirnya kawasan-kawasan industri baru di berbagai daerah akan menciptakan berbagai multiplier …
Baca Selanjutnya »Dukung Ekosistem Kendaraan Listrik, Anggota Komisi VII DPR RI Resmikan SPKLU PLN di Jawa Tengah
Semarang, FokusEnergi.com- Sejumlah anggota Komisi VII Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) RI bersama Direktur Distribusi PLN, Adi Priyanto meresmikan Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum (SPKLU) di Kantor PLN Unit Induk Distribusi Jawa Tengah dan Daerah Istimewa Yogyakarta, pada Jumat (09/12). Adapun Anggota Komisi VII DPR RI yang hadir yaitu Bambang Dwi …
Baca Selanjutnya »