Thursday , January 29 2026

Tag Archives: Menjaga Kedaulatan Energi Listrik Nasional

Sidang Lanjutan Gugatan RUPTL 2025–2034 SP PLN Terhadap Mentri ESDM RI: Melawan Dominasi Swasta, Menjaga Kedaulatan Energi Listrik Nasional

JAKARTA – Serikat Pekerja PT PLN (Persero) kembali menegaskan komitmennya dalam menjaga kedaulatan energi listrik nasional melalui Sidang ke-6 Gugatan Rencana Usaha Penyediaan Tenaga Listrik (RUPTL) 2025–2034 yang digelar pada Rabu, 28 Januari 2026 di Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN) Jakarta. Sidang ini menjadi bagian dari perjuangan konstitusional SP PLN …

Baca Selanjutnya »