Friday , June 28 2024

Tag Archives: Migas

Cegah Unplaned Shutdown, KKKS Diminta Terapkan Teknologi AI di Sektor Eksploitasi Untuk Peningkatan Produksi

Jakarta – Teknologi Artificial Inteligence (AI) telah menjadi salah satu game changer di sektor eksplorasi, dengan menjadikan Indonesia sebagai negara dengan kesuksesan menemukan hidrokarbon di laut dalam di tahun 2023. Oleh karenanya, Kepala SKK Migas meminta teknologi AI untuk juga diterapkan di kegiatan eksploitasi. “Teknologi IT, dalam hal ini AI …

Baca Selanjutnya »

Tinjau Lokasi Sumur Eksplorasi Migas Milik Pertamina EP, Kapolres Metro Bekasi Pastikan Operasional Berjalan Aman

BEKASI – PT Pertamina EP (PEP) Zona 7 Regiona Jawa Subholding Upstream Pertamina, menerima kunjungan lapangan dari Kapolres Metro Bekasi, Kombes Pol Twedi Aditya Bennyahdi beserta jajaran. Berlokasi di sumur eksplorasi pemboran PEP East Pondok Aren (EPN)-001 di Desa Sukawijaya, Kecamatan Tambelang, Kabupaten Bekasi, Selasa (09/01). Pada kunjungan tersebut turut …

Baca Selanjutnya »

Dorong Percepatan Lifting, SKK Migas Sidak Sumur Minyak Seleraya Belida

MUARA ENIM –  SKK Migas melakukan sidak (inspeksi Mendadak) proyek Seleraya Belida (SRB) di Gelumbang Kabupaten Muara Enim Sumatera Selatan. Sidak dipimpin langsung Deputi Eksploitasi, Wahyu Wibowo didampingi Kepala Perwakilan SKK Migas Sumbagsel Anggono Mahendrawan dan Kepala Departemen Operasi SKK Migas Sumbagsel, Bambang Dwi Januarto untuk memastikan kesiapan lifting migas …

Baca Selanjutnya »

Elnusa Berperan Aktif dalam Project Segmental Partial Replacement Main Oil Line XAP ke MGS Balongan

JAKARTA – PT Elnusa Tbk (Elnusa) Perusahaan jasa energi terkemuka yang tergabung dalam Subholding Upstream Pertamina, turut serta berperan aktif dalam Proyek Penyisipan (Segmental Partial Replacement) Main Oil Line XAP ke MGS Balongan, yang terletak di wilayah Kerja X-Ray Jatibarang Field Lepas PT Pertamina EP Pantai Laut Jawa, Kabupaten Indramayu, …

Baca Selanjutnya »

Dukung Peningkatan Kapasitas Nasional, PT Pertamina Hulu Mahakam Libatkan 100% Pekerja Lokal Pada Proyek Bekapai Artificial Lift

Kutai Kartanegara – PT Pertamina Hulu Mahakam (PHM) dengan dukungan SKK Migas, PT Pertamina Hulu Indonesia (PHI), dan PT Pertamina Hulu Energi (PHE) selaku induk perusahaan, menggelar Steel First Cut Ceremony Proyek Bekapai Artificial Lift (BKPAL) dengan menerapkan inovasi dan teknologi berupa proyek pemasangan Gas Lift Compressor Package dan berbagai …

Baca Selanjutnya »

Dukung Net Zero Emission, PHE Satukan Langkah Bersama Asosiasi Daerah Penghasil Migas dan Energi Terbarukan

BANDUNG – PT Pertamina Hulu Energi (PHE), selaku Subholding Upstream Pertamina, ikut ambil bagian dalam usaha net zero emission nasional bersama Pemimpin Daerah Produksi Minyak di Indonesia. Sepakat satu suara dalam aksi positif ini, PHE tampil aktif pada acara ADPMET (Asosiasi Daerah Penghasil Migas dan Energi Terbarukan) yaitu program inisiatif …

Baca Selanjutnya »