JAKARTA – PLN Unit Induk Distribusi (UID) Jakarta Raya berhasil pulihkan kelistrikan 100% paska banjir yang terjadi di Jakarta dan sekitarnya. Tepat pukul 19.00 WIB, sebanyak 17.677 pelanggan yang sebelumnya diamankan aliran listriknya oleh PLN, kini telah kembali menyala. General Manager PLN UID Jakarta Raya, Lasiran mengatakan bahwa seluruh petugas …
Baca Selanjutnya »