Sunday , September 8 2024

Tag Archives: skk migas

Tranformasi Digital IOG e-Commerce, Dukung Capaian Target Produksi dan Peningkatan TKDN

SERPONG – Satuan Kerja Khusus Pelaksana Kegiatan Usaha Hulu Minyak dan Gas Bumi (SKK Migas) menerapkan transformasi digital dalam pengadaan barang dan jasa di industri hulu migas melalui Indonesian Oil and Gas e-Commerce (IOG e-Commerce). Transformasi ini diharapkan dapat mendukung peningkatan produksi hulu migas serta penggunaan Tingkat Komponen Dalam Negeri …

Baca Selanjutnya »

Berhasil Jaga Jam Kerja Aman dan Utamakan Keselamatan Kerja, Subholding Gas Pertamina Sabet 14 Penghargaan Keselamatan Migas 2023

JAKARTA – PT Perusahaan Gas Negara Tbk (PGN) selaku Subholding Gas Pertamina berhasil membawa pulang 14 Penghargaan Keselamatan Migas 2023. Penghargaan tersebut merupakan wujud apresiasi dari Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) kepada kontraktor Kontrak Kerja Sama (KKKS) serta Badan Usaha (BU) minyak dan gas bumi yang telah berhasil …

Baca Selanjutnya »

PGN Jaga Penyaluran Gas Bumi di Jawa Bagian Barat, Batam, Sumatera Bagian Tengah & Selatan Sesuai Ketetapan Pemerintah

JAKARTA – PT PGN Tbk sebagai Subholding Gas Pertamina berkomitmen dalam menjalankan fungsi midstream dan downstream dalam layanan gas bumi nasional. Sebagai pelaku usaha midstream yang menyalurkan gas bumi dari hulu migas ke pengguna gas bumi, PGN terus berkoordinasi dengan stakeholder dan pemerintah dalam menjaga kepastian, keamanan pasokan dan layanan …

Baca Selanjutnya »

SKK Migas Apresiasi Eni Atas Penemuan Gas di WK North Ganal

Abu Dhabi – Kepala Satuan Kerja Khusus Pelaksana Kegiatan Usaha Hulu Minyak dan Gas Bumi (SKK Migas) memberikan apresiasi atas penemuan cadangan gas di Wilayah Kerja North Ganal Kalimantan Timur dalam jumlah yang signifikan dengan perkiraan awal Gas in Place 5 triliun cubic feet (tcf). Kabar yang menggembirakan tersebut disampaikan …

Baca Selanjutnya »

MedcoEnergi Kembali Raih Penghargaan Subroto Award 2023

JAKARTA — Medco Energi Grissik Ltd (Medco E&P) meraih anugerah Subroto Award 2023 dari Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM). Penghargaan tersebut diterima anak perusahaan dari PT Medco Energi Internasional Tbk (MedcoEnergi) ini berkat kontribusinya terhadap penerimaan Negara. Penganugerahan penghargaan tersebut diselenggarakan di Jakarta, Jumat (29/9). Anugerah Subroto Award …

Baca Selanjutnya »

Pemerintah Ajak Jaga Tren Positif Investasi Hulu Migas

BALI – Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral, Arifin Tasrif mengajak agar momentum tren peningkatan investasi dipertahankan karena akan berdampak langsung terhadap realisasi produksi migas di masa mendatang. Tren ini juga akan menjadi signal positif bagi masa depan industri hulu migas di tanah air yang menunjukkan komitmen para stakeholder untuk …

Baca Selanjutnya »

Ini Tantangan Capai Target Produksi 1 Juta Barel Minyak

NUSA DUA – Kepala SKK Migas Dwi Soetjipto dalam jumpa media di acara 4TH International Convention On Indonesia Upstream Oil and Gas 2023 mengatakan pertumbuhan investasi memiliki syarat penting yaitu iklim investasi yang menarik buat investor. Semenjak tahun 2020, daya tarik investasi hulu migas di Indonesia telah meningkat didukung oleh …

Baca Selanjutnya »