Friday , September 20 2024

Deddy Hasan

Langkah PTBA Persiapkan Tanjung Enim Menjadi Kota Wisata

Fokusenergi.com, Jakarta – PT Bukit Asam Tbk (PTBA) bekerja sama dengan Pemerintah Kabupaten Muara Enim sejak 2016 telah mencanangkan Program Tanjung Enim Kota Wisata. Tujuannya agar Tanjung Enim yang merupakan kawasan tambang batu bara dapat menjadi destinasi wisata dan mandiri di masa mendatang. PTBA telah memulai pembangunan berbagai sarana dan …

Baca Selanjutnya »

PLN Gandeng Pemprov Jateng Dan TNI AL Kirim Tim Ekspedisi Perkuat Kelistrikan Karimunjawa

Fokusenergi.com, Semarang – PT PLN (Persero) terus memperkuat kelistrikan di Pulau Karimunjawa yang terdampak cuaca ekstrem. Berkolaborasi dengan TNI Angkatan Laut dan Pemerintah Provinsi Jawa Tengah (Pemprov Jateng), PLN dan tim menerjang gelombang tinggi untuk mengirimkan kebutuhan logistik berupa peralatan untuk Pembangkit Listrik Tenaga Diesel (PLTD) serta tim ekspedisi melalui …

Baca Selanjutnya »

Kunci Kelistrikan Tetap Andal, Ini Kata Dirut PLN

Fokusenergi.com, Jakarta – Menjaga sistem kelistrikan tetap andal selama masa libur nataru bukan perkara mudah. Selain butuh dukungan mumpuni dari insan PLN dan subsektor kelistrikan pasokan energi primer juga harus dipersiapkan dengan baik. Direktur Utama PLN Darmawan Prasodjo mengungkapkan, menyiapkan kelistrikan yang andal dilakukan sejak libur perayaan natal lalu, mulai …

Baca Selanjutnya »

Tutup Tahun 2022, United Tractors Kembali Raih Proper Hijau dari Kementerian KLHK

Fokusenergi.com, Jakarta – Di penghujung tahun 2022, PT United Tractors Tbk (UT) dengan kode saham UNTR kembali meraih peringkat hijau terhadap konsistensi pengelolaan lingkungan secara berkelanjutan pada program penilaian peringkat kinerja perusahaan (Proper) dari Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK). Tahun ini merupakan kedua kalinya secara berturut-turut UT mendapatkan peringkat …

Baca Selanjutnya »

Wujudkan Listrik Andal, PLN Rampungkan 27 Proyek Strategis Nasional di Jawa Bagian Barat

Fokusenergi.com, Jakarta – PT PLN (Persero) melalui Unit Induk Pembangunan Jawa Bagian Barat (UIP JBB) berhasil menyelesaikan 27 proyek strategis nasional berupa infrastruktur ketenagalistrikan selama tahun 2022. Proyek ini di antaranya 14 gardu induk dengan total kapasitas 840 Mega Volt Ampere (MVA), 12 jaringan transmisi sepanjang 102,65 kilometer sirkuit (kms), …

Baca Selanjutnya »

Posko Nataru Sektor ESDM Berakhir, BPH Migas: Ketersediaan Energi Aman dan Terkendali

Fokusenergi.com, Jakarta – Badan Pengatur Hilir Minyak dan Gas Bumi (BPH Migas) mengungkapkan ketersediaan dan pendistribusian BBM dan Gas, Pasokan Listrik sepanjang periode Natal 2022 dan Tahun Baru 2023 dalam kondisi aman dan terkendali. Dalam pelaksanaan kegiatan Posko Nasional Sektor ESDM, sinergitas dengan stakelholder lainnya menjadi hal yang sangat penting …

Baca Selanjutnya »