Friday , October 18 2024

ENERGI TERBARUKAN

MEDCO CAHAYA GEOTHERMAL TEKEN PERJANJIAN PEMBIAYAAN DENGAN SMI UNTUK PENGEMBANGAN PROYEK PANAS BUMI IJEN

FOKUSENERGI.COM, JAKARTA – PT Medco Power Indonesia (“Medco Power”), melalui anak usahanya, PT Medco Cahaya Geothermal (“MCG”), menandatangani Perjanjian Pembiayaan dengan PT Sarana Multi Infrastruktur (Persero) (“SMI”) untuk pengembangan Ijen, PembangkitListrik Tenaga Panas Bumi (“PLTP Ijen”). Tahap pertama pengembangan diharapkanmenghasilkan 34 MW pada tahun 2025. MCG, perusahaan milik bersama antara …

Baca Selanjutnya »

Hingga Akhir Tahun 2022 Xurya Berhasil Melakukan Ekspansi Bisnis dan Meningkatkan Instalasi PLTS Atap untuk Industri

Xurya telah berhasil memproduksi lebih dari 500 juta KwH energi bersih, 118 proyek instalasi PLTS Atap, dan 1.792 pekerjaan hijau Fokusenergi.com, Jakarta – Xurya Daya Indonesia (Xurya) sebagai startup lokal energi terbarukan yang mempelopori metode Rp 0,- (no upfront cost) dalam pembiayaan PLTS Atap, telah melakukan ekspansi bisnis serta meraih berbagai keberhasilan dalam …

Baca Selanjutnya »

Program GERILYA Kembali Dibuka, Pendaftaran Ditutup 15 Januari 2023

Fokusenergi.com, Jakarta – Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) kembali memanggil para mahasiswa di seluruh Indonesia untuk bergabung dalam program Gerakan Inisiatif Listrik Tenaga Surya (GERILYA) Program Magang dan Studi Independen Bersertifikat (MSIB) Batch IV. GERILYA sendiri menjadi program kolaborasi bersama Kementerian ESDM dengan Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan …

Baca Selanjutnya »

CEO PLN dan TNB Malaysia Sepakati Penguatan Kerja Sama Ketenagalistrikan dan Kolaborasi Wujudkan Transisi Energi

Fokusenergi.com, Jakarta – Direktur Utama PT PLN (Persero), Darmawan Prasodjo menerima kunjungan langsung CEO perusahaan listrik Malaysia, Tenaga Nasional Berhad (TNB), Dato’ Indera Ir. Baharin bin Din di Jakarta pada Senin (9/1). Di awal tahun 2023 ini, keduanya bertemu dan menyepakati komitmen bersama penguatan kerja sama dalam pengembangan ketenagalistrikan hingga …

Baca Selanjutnya »

Public Hearing Revisi Peraturan Menteri Tentang PLTS Atap

FOKUSENERGI.COM, JAKARTA – Direktorat Jenderal Energi Baru, Terbarukan dan Konservasi Energi (EBTKE) melalui Direktorat Aneka EBT menggelar Public Hearing Revisi Peraturan Menteri (Permen) Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Nomor 26 Tahun 2021 tentang Pembangkit Listrik Tenaga Surya Atap yang Terhubung pada Jaringan Tenaga Listrik Pemegang Izin Usaha Penyediaan Tenaga …

Baca Selanjutnya »

Pertamina NRE- Kilang Pertamina Internasional Targetkan Total PLTS Area Kilang Capai 10 MWp

Fokus Energi.Com, Jakarta – Pertamina New & Renewable Energy (Pertamina NRE) dan PT Kilang Pertamina Internasional (KPI) melakukan penandatanganan Perjanjian Kerja sama terkait pemanfaatan PLTS di kilang-kilang seluruh Indonesia. Penandatanganan berlangsung di Mason Pine, Padalarang Jumat (30/12). Penandatanganan dilakukan oleh Chief Executive Officer Pertamina NRE, Dannif Danusaputro dan Direktur Utama KPI …

Baca Selanjutnya »

Dibawah Komando Darmawan Prasodjo PLN Bertransformasi Menjadi Perusahaan Hijau dan Adaptif

Fokusenergi.com, Jakarta – Memimpin perusahaan energi di tengah tantangan perubahan iklim, bukanlah hal yang mudah. Namun di bawah kepemimpinan Darmawan Prasodjo yang akrab disapa Darmo, PLN bertransformasi menjadi perusahaan yang hijau dan adaptif menjawab tantangan perubahan zaman. Buah dari upayanya itu, membuat Darmawan dianugerahkan penghargaan Green Leadership Utama 2022 dari …

Baca Selanjutnya »

Pemprov NTB Gandeng PLN Percepat Target NZE Lewat 3 Program Hijau

Fokus Energi.com, Mataram – Pemerintah Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB) mencanangkan target Net Zero Emission (NZE) di tahun 2050, lebih cepat sepuluh tahun dari target nasional. Percepatan ini dilakukan Pemprov NTB dengan menggandeng PT PLN (Persero) melalui program pengurangan emisi karbon. Kolaborasi ditandai dengan penandatanganan kesepakatan bersama antara PLN dan …

Baca Selanjutnya »

Ubah Sampah Kota Jadi Bahan Bakar PLTU, PLN dan Pemkot Medan Bangun Pabrik Biomassa

Fokus Energi.com, Medan – PT PLN (Persero) bersama Pemerintah Kota Medan meresmikan pabrik pengelolaan sampah menjadi Bahan Bakar Jumputan Padat (BBJP) Plan di Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Terjun, Medan, Kamis (22/12). Kehadiran BBJP Plant ini diharapkan menjadi alternatif solusi permasalahan sampah kota Medan, serta mendorong percepatan net zero emission dengan …

Baca Selanjutnya »