JAKARTA – Indonesian Mining Association (IMA) berharap pelayanan di Direktorat Jenderal Mineral dan Batubara Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) tidak terganggu lantaran ada kasus hukum yang membelit dua pejabat di sana. Apalagi saat ini industri pertambangan mineral dan batubara sedang tumbuh baik dan membutuhkan kecepatan dalam pelayanan. Seperti …
Baca Selanjutnya »Digitalisasi Proses Bisnis dan Independensi Pengadaan, Dukung Keandalan Pasokan Batu Bara di PLN Group
Jakarta – PT PLN (Persero) lewat Subholding PLN Energi Primer Indonesia (PLN EPI) terus melakukan penguatan rantai pasok batu bara ke Pembangkit Listrik Tenaga Uap (PLTU) demi terjaminnya keandalan listrik. PLN melakukan digitalisasi proses bisnis rantai pasok, salah satunya di sisi hulu melalui digital procurement batu bara. Direktur Utama PLN …
Baca Selanjutnya »Pertamina Tajak Sumur Eksplorasi Minyak Non Konvensional Rokan Sebagai Upaya Meningkatkan Produksi Minyak Nasional Jangka Panjang
Jakarta – Dalam upaya mendukung target produksi minyak sebesar satu juta barrel per hari dan produksi gas sebesar 12 miliar standar kaki kubik per hari, Pertamina turut berperan aktif dalam mengelola peluang-peluang yang ada, antara lain mengelola peluang sumberdaya Migas Non Konvensional (MNK) sebagai bagian portofolio business plan Subholding Upstream. …
Baca Selanjutnya »Semester I 2023, PLN Berhasil Kelola FABA Hingga 1,45 Juta Ton untuk Dimanfaatkan Masyarakat Jadi Material Batako hingga Tanggul Laut
Tetrapod yang dibuat menggunakan FABA dari PLTU Tanjung Jati B di Jepara. Jakarta – PT PLN (Persero) terus mendorong pemanfaatan material Fly Ash dan Bottom Ash (FABA) atau abu sisa proses pembakaran batu bara pada pembangkit listrik tenaga uap (PLTU) menjadi bahan baku keperluan berbagai sektor yang dapat membangkitkan ekonomi …
Baca Selanjutnya »Kebut Rasio Elektrifikasi, PLN Targetkan Realisasi Bantuan Sambung Baru 10.250 Keluarga di Lima Provinsi
Padang – PT PLN (Persero) telah menyalurkan bantuan sambungan listrik gratis melalui program Bantuan Pasang Baru Listrik (BPBL) ke 3.750 keluarga pra sejahtera dari target 10.250 keluarga di lima Provinsi. Realisasi penyaluran bantuan saat ini telah diterima 3.750 penerima di Aceh dan akan dilanjutkan ke 1.000 penerima di Sumatra Barat, …
Baca Selanjutnya »PLN Nusantara Power Gelontorkan 1,2 Milyar Rupiah Untuk Penanggulangan Stunting
Jakarta, fokusenergo.com – PLN Nusantara Power kembali menebalkan komitmennya dalam bertumbuh kembang bersama lingkungan dan masyarakat dalam menjalankan lini bisnisnya. Kali ini, melalui program Corporate Social Responsibility (CSR) PLN Peduli by PLN Nusantara Power yang tersebar di berbagai Unit Pembangkit (UP), sejumlah Rp 1,2 milyar telah digelontorkan perusahaan dalam berbagai …
Baca Selanjutnya »3 Klaster Masuk Babak Final Lomba Band BUMN FEST 2023, Ivanka Slank Kaget dengan Talenta Seni Insan BUMN
Jakarta, fokusenergi.com– Lomba band pada Badan Usaha Milik Negara (BUMN) FEST 2023 berhasil mengungkap talenta seni yang dimiliki insan BUMN. Tiga grup band yang berasal dari PELINDO, Jasa Raharja dan Pegadaian berhasil melaju ke babak Final yang akan digelar pada Sabtu (29/7) pukul 15.00 – 18.00 di Auditorium Gedung PLN …
Baca Selanjutnya »Pertamina Kerjasama Penanggulangan Keadaan Darurat Soekarno Hatta Into Plane Service dengan Angkasa Pura 2
Jakarta, fokusenergi.com – Dalam pengelolaan refueling pesawat udara terdapat potensi risiko drive away insiden. Sehubungan dengan hal tersebut, untuk penanggulangan keadaan darurat di area Sisi Udara (Air Side), di Soekarno – Hatta Into Plane Services (SHIPS) membutuhkan bantuan sarana dan personil dari unit Airport Rescue & Fire Fighting (ARFF) Bandara …
Baca Selanjutnya »Pertamina Jajaki Potensi Kerja Sama Riset, Pengembangan, dan Implementasi Pengurangan Emisi Karbon
Jakarta, fokusenergi.com – Pertamina, secara berkesinambungan terus mendukung komitmen untuk menyediakan energi dan mengembangkan energi baru dan terbarukan untuk menopang ketahanan dan swasembada energi nasional. Pertamina dalam kesempatan event IPA Convex menandatangani kesepakatan untuk membahas, mengeksplorasi, dan berpotensi terlibat dalam inisiatif transisi energi bersama partner yaitu Mubadala, POSCO INTERNATIONAL, Japex, dan …
Baca Selanjutnya »Utang Bersih Pertamina Geothermal Energy Turun Signifikan di Semester Pertama 2023
Jakarta, fokusenergi.com — PT Pertamina Geothermal Energy Tbk (PGE) (IDX: PGEO)membukukan penurunan utang bersih secara signifikan pada semester I 2023 dari USD 683 juta pada Desember 2022 menjadi USD 66,95 juta. Perseroan mampu melanjutkan ekspansi seiring selesainya masalah pinjaman jangka pendek usai penerbitan green bond pada kuartal kedua tahun ini. …
Baca Selanjutnya »