JAKARTA – PT Pertamina Hulu Energi (PHE), sebagai Subholding Upstream Pertamina, berhasil memproduksi minyak dan gas bumi (migas) dari Januari hingga Februari 2023 melampaui target yaitu 576 MBOPD untuk minyak dan 2.785 MMSCFD untuk gas. Pencapaian ini berhasil menunjukan peningkatan produksi sebesar 2% untuk produksi minyak dan 6% untuk produksi …
Baca Selanjutnya »Promo Ramadhan Berkah, PLN Beri Diskon Tambah Daya Rumah Ibadah Hanya 150 Ribu
JAKARTA – Bertepatan dengan bulan suci Ramadhan, PT PLN (Persero) kembali memberikan promo tambah daya untuk rumah ibadah melalui program Ramadhan Berkah 2023. Hanya dengan Rp 150 ribu rumah ibadah bisa menaikkan daya hingga 5.500 Volt Ampere (VA). Direktur Utama PLN Darmawan Prasodjo mengatakan di momentum bulan Ramadhan, PLN ingin …
Baca Selanjutnya »Light Up The Dream: Donasi Pegawai PLN UID Jatim Hadirkan Listrik Bagi 357 Keluarga
“Program Light Up The Dream untuk 357 warga tidak mampu ini dapat terlaksana berkat semangat berbagi kepada sesama khususnya di bulan Ramadhan dari 1.107 pegawai PLN Jawa Timur yang telah berhasil mengumpulkan donasi sebesar Rp. 294.838.503” SURABAYA – Momentum bulan penuh berkah Ramadhan 1444 Hijriyah bagi PT PLN (Persero) semakin …
Baca Selanjutnya »Institut Teknologi PLN Adakan SeminarIndustri dan Bisnis Net Zero Emission
JAKARTA – Institut Teknologi PLN (ITPLN) akan menyelenggarakan seminar industri dan bisnis dengan tema “Net Zero Emission (NZE) Sebuah Keniscayaan, Tantangan Sekaligus Peluang Bisnis di Era Transisi Energi”. Seminar secara hybrid (luring dan daring) ini diadakan pada hari Rabu 29 Maret 2023 jam 08.30 – 12.00 WIB di kampus ITPLN …
Baca Selanjutnya »PLN Indonesia Power Lakukan Terobosan Permasalahan DAS Serayu Sebagai Bentuk investasi Jangka Panjang Korporasi
JAKARTA – PLN Indonesia Power melalui salah satu Unitnya Mrica PGU menginisiasi program pemberdayaan masyarakat berbasis lingkungan untuk rehabilitasi Daerah Aliran Sungai (DAS) Serayu dan Optimalisasi Waduk Panglima Besar Jenderal Sudirman sebagai salah satu upaya menjaga keandalan pembangkit. “PLN Indonesia Power selalu komit terhadap keandalan pasokan listrik dengan memperhatikan aspek …
Baca Selanjutnya »Kiprah 40 Tahun Elnusa Berikan Solusi Total Jasa Energi di Blok Mahakam
JAKARTA – Sejak sekitar 40 tahun lalu PT Elnusa Tbk (ELNUSA) telah berkiprah dalam mendukung kinerja operasi hulu migas di Wilayah Kerja (WK) Mahakam. Mulai dari era Total E&P Indonesie hingga kini dikelola PT Pertamina Hulu Mahakam (PHM), Elnusa tumbuh dan berkembang bersama blok gas raksasa di pesisir timur Kalimantan …
Baca Selanjutnya »Elnusa Group Borong Juara dalam Ajang Culture Summit 2023
JAKARTA – Bertempat di Gedung PHE Tower Jakarta, Subholding Upstream Pertamina menggelar acara Culture Summit 2023. Dalam gelaran tersebut Elnusa Group memenangkan dua kategori kompetisi Culture Amplifier Award. PT Elnusa Tbk (Elnusa) berhasil memenangkan Juara 1 untuk Kategori Program Baru Culture Amplifier dengan nama program “AKHLAK Meter”, dan PT Elnusa …
Baca Selanjutnya »Bisnis Pengolahan dan Petrokimia Pertamina Catatkan Kinerja Lampaui Target di Tahun 2022
JAKARTA – Sebagai subholding Pertamina untuk bisnis refining and petrochemical, PT Kilang Pertamina Internasional (PT KPI) terus memberikan upaya terbaik untuk membukukan kinerja yang positif. Pada tahun 2022, PT KPI sukses mencatatkan kinerja operasi yang jauh melampaui target RKAP (Rencana Kerja dan Anggaran Perusahaan). Terdapat beberapa faktor utama yang mendorong …
Baca Selanjutnya »Kolaborasi PLN-BPSILHK Kuok Riau Kembangkan Inovasi Budi Daya Tanaman Kayu Putih di Lahan Gambut
PEKANBARU – PT PLN (Persero) melalui program Tanggung Jawab Sosial dan Lingkungan (TJSL) bersama Balai Penerapan Standar Instrumen Lingkungan Hidup dan Kehutanan (BPSILHK) Kuok mendukung program Santripreneur pengembangan budi daya tanaman kayu putih di lahan gambut Kabupaten Kampar, Riau. Dukungan ini berupa pelatihan teknis budidaya tanaman kayu putih di lahan …
Baca Selanjutnya »Akselerasi Transisi Energi, PLN Buka Kolaborasi Pengembangan 9 WK Panas Bumi
JAKARTA – PT PLN (Persero) membuka kolaborasi dalam membangun 9 (sembilan) Wilayah Kerja Panas Bumi (WKP) dengan total kapasitas diperkirakan mencapai 260 megawatt (MW). Direktur Utama PLN Darmawan Prasodjo mengatakan, langkah ini sebagai bentuk dukungan penuh kepada Pemerintah dalam mengakselerasi transisi energi demi mencapai target net zero emission di tahun …
Baca Selanjutnya »