SORONG – PT PLN (Persero) memasok kebutuhan listrik Pertamina EP sebesar 2.075 kiloVolt Ampere (kVA) untuk operasional site Klamono, di Sorong, Papua Barat. Dengan menggunakan listrik PLN, Pertamina EP Papua Field (PEP Papua) akan mengurangi penggunaan pembangkit diesel sendiri dan berpindah menggunakan listrik PLN. Manager PT Pertamina EP Papua Field …
Baca Selanjutnya »PEVS2023 Resmi Dibuka, PLN Tampilkan Infrastruktur Pendukung Ekosistem Kendaraan Listrik di Indonesia
JAKARTA – Kepala Staf Kepresidenan Indonesia sekaligus Ketua Umum Perkumpulan Industri Kendaraan Listrik Indonesia (Periklindo) Jend (Purn) Dr. Moeldoko membuka pagelaran Periklindo Electric Vehicle Show (PEVS), 17 Mei 2023 di JIEXPO Kemayoran Jakarta. Pameran kendaraan listrik ini diharapkan mampu mendorong keinginan masyarakat untuk beralih dari kendaraan BBM ke kendaraan listrik. …
Baca Selanjutnya »Wishnutama: KTT ASEAN Labuan Bajo Sukses, Apresiasi Dukungan Listrik Andal PLN
LABUAN BAJO – Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) ASEAN ke-42 di labuan Bajo sukses digelar. Keberhasilan ini tak lepas dari dukungan kelistrikan yang andal dari PT PLN (Persero) yang sekaligus melayani kebutuhan untuk kendaraan listrik yang digunakan para delegasi sepanjang perhelatan KTT. Menunjukkan kepada dunia internasional, Indonesia mampu mengimplementasi dan mengakselerasi …
Baca Selanjutnya »Kisah Perjuangan Petugas Siaga PLN Dibalik Sukses dan Gemerlapnya KTT ASEAN di Labuan Bajo
LABUAN BAJO – Gemerlap cahaya di panggung hiburan Gala Dinner Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) ASEAN ke-42 di Labuan Bajo berhasil memikat perhatian para delegasi. Penataan panggung dengan latar laut itu tampak semarak dengan warna-warni lampu yang mempesona. Di balik kesuksesan tersebut terdapat lebih dari 500 petugas kelistrikan yang bersiaga mengamankan …
Baca Selanjutnya »Dukung Proyek Strategis Nasional, PLN Pasok Listrik Andal untuk Stasiun Kereta Cepat Halim
Jakarta – PLN Unit Induk Distribusi (UID) Jakarta Raya siap mendukung Proyek strategis nasional pembangunan Kereta Cepat Jakarta Bandung (KCJB), khususnya Stasiun Halim, salah satu stasiun di wilayah Jakarta dari empat stasiun yang dilintasi kereta cepat di fase awal. PLN mensuplai listrik dengan total daya hingga 10,38 MVA yang terdiri …
Baca Selanjutnya »PLN Sukses Hadirkan Listrik Tanpa Kedip di Gelaran KTT ASEAN Labuan Bajo
Labuan Bajo – PT PLN (Persero) sukses menghadirkan listrik tanpa kedip pada gelaran Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) ASEAN ke-42 yang berlangsung meriah dan lancar. Selama penyelenggaraan sistem kelistrikan di lokasi-lokasi penyelenggaraan KTT ASEAN andal dengan beban puncak kelistrikan hari pertama di Labuan Bajo di angka 83,73 megawatt (MW) dan hari …
Baca Selanjutnya »PLN Sukses Hadirkan Listrik Tanpa Kedip di Gelaran KTT ASEAN Labuan Bajo
LABUAN BAJO – PT PLN (Persero) sukses menghadirkan listrik tanpa kedip pada gelaran Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) ASEAN ke-42 yang berlangsung meriah dan lancar. Selama penyelenggaraan sistem kelistrikan di lokasi-lokasi penyelenggaraan KTT ASEAN andal dengan beban puncak kelistrikan hari pertama di Labuan Bajo di angka 83,73 megawatt (MW) dan hari …
Baca Selanjutnya »Top! Dinobatkan Sebagai Proyek Kelistrikan Terbaik, PLTU Jawa 7 Sabet Penghargaan dari Pemerintah Tiongkok
JAKARTA – Salah satu unit pembangkit milik PLN Nusantara Power (PLN NP), PLTU Jawa 7 meraih Penghargaan Proyek Teknik Berkualitas Nasional Tiongkok, yang disematkan oleh pemerintah Republik Rakyat Tiongkok (RRT). Penghargaan ini diraih atas prestasi PLTU Jawa 7 dalam bidang desain, konstruksi, enginering, operasi, keuangan, serta HSSE (Health, Safety, Security, …
Baca Selanjutnya »PLTU Sumsel-8 Masuki Tahap Uji Coba Operasi
JAKARTA – Pembangkit Listrik Tenaga Uap (PLTU) Mulut Tambang Sumsel-8 telah memasuki tahap uji coba operasi (Comissioning). Pembangkit yang juga dikenal dengan nama PLTU Tanjung Lalang ini dibangun oleh PT Huadian Bukit Asam Power (HBAP) yang merupakan kerja sama strategis antara PT Bukit Asam Tbk (PTBA) dengan China Huadian Hongkong …
Baca Selanjutnya »Tinjau Langsung Command Center PLN di Labuan Bajo, Kementerian BUMN Pastikan Keandalan Listrik KTT ASEAN
LABUAN BAJO – Sekretaris Kementerian Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Susyanto memastikan keandalan pasokan listrik untuk penyelenggaraan Konferensi Tingkat Tinggi (KTT ASEAN) ke-42 di Labuan Bajo, NTT, yang sedang berlangsung pada 9-11 Mei 2023. Hal ini disampaikannya usai meninjau langsung kesiapan pengamanan listrik melalui Pos Komando atau Command Center kelistrikan …
Baca Selanjutnya »